Indonesia 'Ngebet' Miliki Jet Tempur F-35, Arab Saudi yang Dikenal sebagai Negara Makmur Justru Ogah Beli!

24 Oktober 2022, 18:10 WIB
Jet Tempur F-35.* /F-16.net

SEPUTARLAMPUNG.COM - Saat ini banyak negara yang mengincar jet tempur super siluman F-35.

Beberapa negara di kawasan Asia Pasifik juga Eropa diketahui gencar bernegosisasi dengan AS agar bisa mendapatkan jet tempur buatan Amerika Serikat (AS) ini.

Dari timur tengah, diketahui baru Israel yang memiliki F-35.

Indonesia sendiri ikut mengincar F-35 setelah Su-35 dilarang untuk diperjual belikan.

Baca Juga: Lihat Kode Plat DC Sulawesi Barat: Lengkap Seri Huruf Belakang Mamasa, Majene, Mamuju, dan Polewali Mandar

Teruntuk beberapa negara kaya lainnya seperti Qatar dan Arab Saudi belum ada informasi untuk membeli F-35 dalam waktu dekat.

Akan tetapi ada informasi dari warontherocks.com pada 17 Januari 2020, menjelaskan bahwa AS seharusnya tak menjual F-35 ke Arab Saudi.

Pasalnya ada informasi jika Arab Saudi mau membeli F-35 tetapi saat ini kelanjutannya masih tak ada kabar lagi.

Oleh karenanya Arab Saudi mengandalkan jet tempur canggih selain F-35 yang kualitasnya luar biasa.

Baca Juga: 3 Tipe Siswa SMA-SMK Ini Bisa Dapat Bantuan Rp1 Juta dari PIP November 2022, Cek Namamu di pip.kemdikbud.go.id

Diketahui jika jet tempur tersebut adalah F-15 Saudi Advanced (F-15SA).

Diperjelas dari theaviationist.com pada 1 Februari 2017, F-15 Saudi Advanced dilengkapi dengan sistem avionik canggih.

Dan sistem avionik canggih yang ada di F-15 Saudi Advanced adalah Common Missile Warning System (CMWS).

Tak hanya CMWS saja, tetapi IRST (Infrared Search dan Track) ada pada F-15 Saudi Advanced.

Dari IRST tersebut alhasil F-15 Saudi Advanced diklaim mampu mengalahkan jet tempur siluman.

Tak hanya jet tempur siluman, tetapi target secara visual mudah diketahui oleh F-15 Saudi Advanced dengan mudah.

Oleh karenanya F-15 Saudi Advanced mampu membawa berbagai persenjataan udara-ke-udara dan udara-ke-darat.

Termasuk AIM-120C7 AMRAAM dan AIM-9X Sidewinder jadi andalan F-15 Saudi Advanced untuk misi udara ke udara.

Baca Juga: Hingga saat Ini Belum Ada Obatnya, Begini Cara Lakukan Pencegahan Polio yang Benar dan Tepat menurut Kemenkes

Sedangkan AGM-84 SLAM-ER dan AGM-88 HARM jadi senjata kelas canggih di F-15 Saudi Advanced yang merupakan buatan AS.

Dan GBU-39 SDB bisa dipasangkan di 11 cantelan eksternal F-15 Saudi Advanced.

Dari banyaknya senjata yang bisa dipasangkan pada F-15 Saudi Advanced membuat jet tempur ini sangat mumpuni untuk daya serangnya.

Sementara itu, F-15 Saudi Advanced mempunyai radar APG-63v3 AESA yang menjadi salah satu alat vital di jet tempur tersebut.

Untuk itu kemampuan F-15 Saudi Advanced handal dalam pertempuran udara ke udara maupun udara ke darat.

Tak hanya itu saja, tetapi untuk serangan udara ke permukaan juga bisa dilakukan F-15 Saudi Advanced.

Dari kemampuan tersebut alhasil F-15 Saudi Advanced jadi jet tempur generasi 4,5 tercanggih di kawasan Timur Tengah.

Baca Juga: Teks Khutbah Jumat Pilihan Edisi 28 Oktober 2022 dengan Tema Bahaya Minuman Beralkohol

Oleh karenanya nama seperti F-15I Adir Israel serta F-15QA layak jadi penantang F-15 Saudi Advanced.

Dijelaskan juga ternyata jet tempur F-15 Saudi Advanced berasal dari varian F-15E Strike Eagle.

Oleh karenanya F-15 Saudi Advanced pada tahun 2010 Angkatan Udara Arab Saudi membeli 84 unit F 15SA yang baru dibangun.

Dan paket upgrade untuk 68 pesawat tempur F-15S Saudi ke F-15 Saudi Advanced.

Dengan ini maka Arab Saudi kurang lebih memiliki 152 unit F-15 Saudi Advanced yang masih aktif berdinas.

Perlu Anda sadari jika pengadaan F-15 Saudi Advanced melalui jalur Penjualan Militer Asing.

Dan kontrak senilai 29,4 miliar USD yang mencakup logistik, suku cadang, dukungan pemeliharaan dan senjata F-15 Saudi Advanced.

Itu artinya pengakusisian F-15 Saudi Advanced oleh Arab Saudi nilainya mencapai Rp456,7 triliun pada kurs saat ini.

Akhirnya kontrak F-15 Saudi Advanced ditandatangani pada 29 Desember 2011 lalu.

Pada akhirnya F-15 Saudi Advanced pertama tiba di Pangkalan Udara King Khalid (KKAB) di Arab Saudi melalui RAF Lakenheath pada 13 Desember 2016.

Baca Juga: Download 55 Twibbon Hari Sumpah Pemuda 2022 dan Pasang Logo HSP ke 94 di Bingkai Wallpaper atau Banner

Dan sampai saat ini F-15 Saudi Advanced masih aktif beroperasi aktif sampai saat ini.

Perlu Anda ketahui jika F-15 Saudi Advanced saat ini berduet dengan beberapa jet tempur canggih di Angkatan Udara Kerajaan Arab Saudi.

Deut tersebut antara Eurofighter Typhoon dengan F-15 Saudi Advanced.

Tak hanya Eurofighter Typhoon, tetapi F 15SA juga berduet dengan Panavia Tornado.

Dari duet dua jet tempur tersebut maka jelas saja bahwa F-15 Saudi Advanced sangatlah handal dalam berbagai jenis misi.

Sebelumnya ada dari media asing penjabaran bahwa F-15 Saudi Advanced disebut-sebut mirip dengan F-15EX Incaran Indonesia.

“F-15ID adalah varian terbaru dari F-15EX Eagle II yang telah dijual ke Arab Saudi sebagai F-15 Saudi Advanced dan ke Qatar sebagai F-15QA,” tulis asiatimes.com pada 14 Februari 2022.

Dari penjelasan ini maka F-15EX incaran Indonesia diduga akan mirip dengan F-15 Saudi Advanced Arab Saudi dan F-15QA Qatar.

Sementara itu dijelaskan dari airforce-technology.com pada 14 Desember 2020, F-15 Saudi Advanced dilengkapi dengan beberapa kemampuan.

Dilansir dari zonajakarta.com dalam artikel "Berbeda dengan Indonesia, Arab Saudi yang Dikenal Akan Kekayaanya Malah Tak Mau dengan Jet Tempur F-35", kemampuan yang ada di F-15 Saudi Advanced memungkinkan Angkatan Udara Kerajaan Saudi untuk mencegah ancaman regional.

Dengan kemampuan tersebut maka di F-15 Saudi Advanced mempunyai deretan teknologi canggih.

Baca Juga: Penggunaan Obat Cair atau Sirop Kini Dilarang, Simak Cara Jitu Tangani Anak yang Demam dari Kemenkes

Teknologi canggih yang ada di F-15 Saudi Advanced adalah memiliki suite peperangan elektronik digital.

Lalu di F-15 Saudi Advanced memiliki sistem kontrol penerbangan fly-by-wire.

Dan tak kalah canggih dari F-15 Saudi Advanced adalah teknologi radar Active Electronically Scanned Array (AESA).

Serta sistem pencarian dan pelacakan inframerah ada pada F-15 Saudi Advanced.

Oleh karenanya pada F-15 Saudi Advanced mempunyai tampilan kokpit canggih.

Tampilan kokpit canggih pada F-15 Saudi Advanced dilengkapi juga dengan sistem Cueing Joint Helmet Mounted.

Selain itu, F-15 Saudi Advanced pernah diinformasikan dari militarywatchmagazine.com pada 23 Maret 2018 pernah menjalani operasi militer.

Operasi militer yang pernah dijalani oleh F-15 Saudi Advanced yaitu operasi militer di Yaman.

Dengan menargetkan beberapa fasilitas yang diduga sarang pemberontak oleh F-15 Saudi Advanced.

Dan akhirnya F-15 Saudi Advanced sukses menargetkan serangan dan menjadi jet tempur F-15 tercanggih dan sudah teruji battle proven.***(Galuh Chandra/Zona Jakarta)

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: ZONAJAKARTA

Tags

Terkini

Terpopuler