Live Streaming ILC tvOne, Selasa 29 September 2020, Angkat Tema 'Ideologi PKI Masih Hidup?'

- 29 September 2020, 12:30 WIB
Presiden Indonesia Lawyers Club Karni Ilyas.
Presiden Indonesia Lawyers Club Karni Ilyas. /Seputar Lampung//Youtube/Indonesia Lawyers Club

SEPUTAR LAMPUNG - Indonesia Lawyers Club (ILC) merupakan salah satu program andalan tvOne. 

Mengusung format diskusi, ILC membahas beberapa topik yang sedang hangat secara nasional dengan dipandu jurnalis senior Karni Ilyas.

Acara yang tayang setiap Selasa ini selalu ditunggu pemirsa karena berbobot, dan seringkali memicu perdebatan.

Baca Juga: 5 Cara Alami Redakan Batuk Berdahak, Salah Satunya Mengonsumsi Buah Nanas

Untuk pekan ini, ILC akan mengusung tema 'Ideologi PKI Masih Hidup?'. 

Seperti disampaikan Karni Ilyas dalam cuitannya di Twitter. "Dear pencinta ILC: diskusi kita Selasa, pukul 20.00 WIB, berjudul "Ideologi PKI masih hidup?" Selamat menyaksikan. #ILCIdeologiPKI,''

Baca Juga: Update Harga dan Ukuran RAM HP OPPO Terlengkap: OPPO Reno, OPPO Find X2, OPPO A92, OPPO A5s, A12

Tema ini diambil dalam rangka peringatan gerakan 30 September/PKI (G30S/PKI), dan kembali menghangatnya isu tersebut setelah mantan panglima TNI Gatot Nurmantyo mengaku dicopot dari jabatan sebagai Panglima TNI usai ia mewajibkan menonton film G30S/PKI.

Pemirsa dapat menonton acara ILC secara langsung dari layar kaca, atau bisa melalui live streaming melalui link berikut:

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x