6 Tips Perawatan Kulit Wajah Mudah, Bikin Muka Jadi Semakin Glowing dan Segar Sepanjang Waktu!

- 30 Oktober 2021, 16:00 WIB
Ilustrasi perawatan wajah /
Ilustrasi perawatan wajah / /pexels/

SEPUTARLAMPUNG.COM - Bagi kaum perempuan, makin bertambahnya usia, maka makin banyak yang ahrus diperhatikan, terutama terkait kesehatan kulit wajah.

Perawatan kulit wajah yang tepat akan membuat penampilan muka terlihat bersinar, glowing, segar.

Oleh sebab itu perempuan perlu membiasakan diri untuk melakukan kebiasaan perawatan kulit wajah yang baik, seperti berikut:

1. Membersihkan wajah dengan sabun yang tepat

Sehabis bangun tidur, membersihkan wajah dengan sabun merupakan salah satu kebiasaan yang perlu diingat.

Menggunakan sabun cuci muka yang tepat dan sesuai dengan kondisi kulit wajah Anda akan membuat kesehatan kulit Anda terjaga.

Baca Juga: Link Streaming Nonton Indosiar Persib Bandung vs Persipura Jayapura Big Match BRI Liga 1, Sabtu 30 Oktober

2. Rajin minum air putih

Sudah bukan rahasia lagi jika meminum banyak air putih dapat menjaga agar diri tidak terdehidrasi. Hal ini juga sangat berpengaruh terhadap kesehatan kulit.

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x