Manfaat Baking Soda bagi Tanaman, Kecantikan, dan Kesehatan: Bisa Jadi Pupuk hingga Mampu Putihkan Gigi

- 13 Agustus 2021, 08:35 WIB
Ilustrasi baking soda.
Ilustrasi baking soda. /pixabay.com/NatureFriend

SEPUTARLAMPUNG.COM – Baking soda (natrium bikarbonat) dikenal sebagai salah satu bahan membuat kue. Nyatanya, baking soda mampu mengatasi berbagai masalah tanaman, Kecantikan, hingga kesehatan.

Baking soda dikategorikan sebagai zat basa. Karena kadar pH baking soda berada di angka 9.

Sehingga, baking soda yang merupakan bahan kue ini bisa juga digunakan untuk beberapa masalah kecantikan.

Tak hanya itu, baking soda yang dicampurkan pada air, mampu mengatasi beberapa keluhan kesehatan. bahkan bahan pengembang kue ini juga bisa diamanfaatkan untuk merawat tanaman.

Baca Juga: Hasil Seleksi Administrasi CPNS dan PPPK 2021 Kemkominfo Diumumkan, Cek Namamu Di Link Ini, Berhasil Lolos?

Baking Soda untuk Tanaman

1. Mengetahui tingkat pH (keasaman) pada tanah.

Caranya, percikan segenggam baking soda pada sesendok tanah yang telah dibasahi sebelumnya. Jika tanah terlihat berbuih, artinya pH tanah lebih rendah dari 5.

Tanah yang baik untuk menanam adalah yang tidak terlalu asam dan tidak terlalu basah.

Halaman:

Editor: Ririn Handayani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x