Tahukah Anda? Ternyata Inilah Alasan di Balik Hujan Bisa Bikin Baper, Mager, dan Laper

- 26 Maret 2021, 10:50 WIB
Ilustrasi hujan.
Ilustrasi hujan. /Pixabay.com/Shlomaster

SEPUTAR LAMPUNG – Belakangan ini, hujan kerap mengguyur banyak wilayah di Indonesia.

Secara tidak langsung, hujan membawa dampak terhadap tubuh seperti mudah lapar, galau, dan mager.

Ternyata dibalik itu semua ada alasannya loh. Berikut alasan hujan bisa berdampak terhadap tubuh kita :

Baca Juga: Berminat Jadi Pegawai Negeri Sipil? Perhatikan, Ini 7 Jenis Cuti Khusus ASN, Ada yang Sampai 4 Tahun Lho!

1. Baper dan galau saat hujan

Setiap orang memiliki hormon serotin yang berfungsi sebagai pengendali suasana hati.

Hormon serotin ini salah satunya diperoleh dari kegiatan olahraga serta sinar matahari.

Ketika hujan turun, cahaya matahari otomatis berkurang atau bahkan hilang.

Hal ini berdampak penurunan serotonin yang menyebabkan perasaan sedih dan galau.

Halaman:

Editor: Ririn Handayani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah