Lowongan Kerja PT Gunung Madu Plantations Lulusan Minimal D3 Penempatan Lampung, Simak Informasi Loker Ini

- 20 Agustus 2022, 11:20 WIB
Ilustrasi lowongan pekerjaan.
Ilustrasi lowongan pekerjaan. /Pixabay/darxwzd/

SEPUTARLAMPUNG.COM – Kabar gembira bagi Anda ada lowongan kerja (loker) di PT Gunung Madu Plantations untuk lulusan minimal D3. Simak informasi lengkap loker di artikel ini.

PT Gunung Madu Plantations merupakan pelopor usaha perkebunan dan pabrik gula di luar Jawa, khususnya Lampung dan mulai berdiri pada tahun 1975.

PT Gunung Madu Plantations merupakan perusahaan dengan status Pemilik Modal Asing (PMA), Areal perkebunan tebu dan pabrik gula PT GMP terletak di Desa Gunung Batin, Lampung Tengah—sekitar 90 km arah utara kota Bandar Lampung.

Penanaman modal asing adalah investasi yang dilakukan oleh perusahaan atau individu untuk kepentingan bisnis yang berlokasi di negara lain.

Baca Juga: Klaim Redeem Code Tower of Fantasy Terbaru Edisi Sabtu 20 Agustus 2022, Banjir Hadiah Karakter Tier Terkuat

Saat ini PT Gunung Madu Plantations sedang membutuhkan tenaga kerja untuk ditempatkan pada posisi Human Resources Clerk.

Dilansir seputarlampung.com dari laman Disnaker Provinsi Lampung, berikut informasi loker di PT Gunung Madu Plantations:

Kualifikasi

1. Pendidikan D3 ilmu manajemen, informatika/komputer atau jurusan yang relevan dengan IPK min. 2,75

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: Disnaker


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x