UPDATE: Siswa SD-SMK, Ini Cara Mudah Urus Kehilangan atau Daftar KIP untuk Cairkan BLT Anak Sekolah Rp4,4 Juta

- 9 Oktober 2021, 08:30 WIB
Cara Dapatkan BLT Anak Sekolah Rp 4,4 Juta, Segera Daftar dengan Cara Berikut
Cara Dapatkan BLT Anak Sekolah Rp 4,4 Juta, Segera Daftar dengan Cara Berikut /Instagram/@indonesiabaik.id

1. Akses laman https://cekbansos.kemensos.go.id/

2. Masukkan data Provinsi, Kabupaten, Kecamatan, dan Desa/Kelurahan

3. Masukkan nama PM (Penerima Manfaat) sesuai KTP

4. Ketikkan 8 huruf kode (dipisahkan spasi) yang tertera dalam kotak kode

5. Klik tombol CARI DATA

Selain itu, Anda dapat menginstal install aplikasi SIKS Dataku untuk cek data penerima bansos 2021. 

Baca Juga: KJP Plus Tahap 1/2021 Cair 12 Oktober 2021 untuk siswa SMP, SMA/SMK? Monitor Penyaluran Dananya di JakOne

Demikian informasi terbaru terkait cara mudah adukan kehilangan atau mendaftar KIP untuk mencairkan BLT Anak Sekolah Rp4,4 juta pada Oktober 2021.***

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: Kemensos Instagram Berbagai sumber Indonesia Baik PIP Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah