Berikut 9 Alasan Mengapa Investasi Saham Menggiurkan, di Antaranya Bisa Mempercepat Masa Pensiun

- 29 April 2021, 19:45 WIB
Ilustrasi investasi saham.
Ilustrasi investasi saham. /Pixabay/Tumisu

Perlu kalian ketahui alasan mengapa investasi saham jadi pilihan terbaik berdasarkan kutipan dari akun Instagram @putrainvestorschool pada 28 April 2021.

Dilansir dari Pikiran Rakyat dalam artikel "9 Alasan Investasi Saham Jadi Pilihan Terbaik, Tidak Perlu Jenius, Pajaknya Paling Rendah", berikut 9 alasannya;

Baca Juga: Khutbah Jumat Singkat Terbaru Ramadhan 30 April 2021: Kewajiban dan Resiko Ayah Terhadap Keluarga

1.Total Dana Investasinya Paling Banyak

Perputaran uang di pasar saham nilainya sangat besar. Apakah Anda pernah membayangkan seberapa besar uang yang ada di pasar saham?

Sebagai contoh, jika dijumlahkan semua uang penduduk Indonesia yang disimpan di bank totalnya sekitar 5.000  triliun rupiah.

Kemudian jika seluruh perusahaan Indonesia yang terdaftar di BEI kita jual totalnya sekitar 7.000 Triliun Rupiah.

Baca Juga: Sinopsis Kulfi Episode 109 Jumat, 30 April 2021 ANTV: Kondisi Sikander Semakin Buruk Hingga Kulfi Pingsan

Jika ditotalkan jumlahnya yakni 12.000 triliun rupiah. Tetapi dengan 12.000 triliun rupiah tidak cukup untuk membeli seluruh perusahaan Apple.

Sedangkan perusahaan di Amerika tidak hanya Apple saja, ada Microsoft, Zoom hingga Netflix.

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: Ringtimes Bali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah