Tanggal Dibuka Pendaftaran PPDB SMA-SMK 2024 Bali Jalur Zonasi, Prestasi, Afirmasi, Ini Jadwal dan Cara Daftar

- 24 Mei 2024, 13:15 WIB
Jadwal pendaftaran PPDB SMA SMK 2024 Bali jalur zonasi, prestasi, dan afirmasi
Jadwal pendaftaran PPDB SMA SMK 2024 Bali jalur zonasi, prestasi, dan afirmasi /

Juknis PPDB SMA/SMK Bali 2024

Jadwal PPDB SMA/SMK Bali 2024

Berikut jadwal Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) SMA/SMK Bali 2024:

Pendaftaran:

19-29 Juni 2024 (Jalur Afirmasi dan Jalur Inklusi)
26-29 Juni 2024 (Jalur Perpindahan Tugas Orang Tua/Wali, Jalur Sertifikat Prestasi, Jalur Zonasi, Jalur Rangking Nilai Rapor)

Pengumuman: 6 Juli 2024

Bagi siswa-siswi yang ingin mendaftar PPDB SMA/SMK Bali 2024 bisa mempersiapkan dokumen-dokumen yang diperlukan untuk pendaftaran.

Dokumen yang dipersiapkan untuk mendaftar PPDB SMA/SMK Bali 2024, di antaranya rapor, surat rekomendasi, dan sertifikat prestasi yang mereka peroleh selama menempuh pendidikan di sekolah sebelumnya.***

Halaman:

Editor: Ririn Handayani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah