Pukul 14.00 WIB Diumumkan Hasil Seleksi SPAN PTKIN 2024, Ini Nama-nama Peserta yang Lolos di UIN dan IAIN

- 2 April 2024, 13:55 WIB
Pengumuman lolos seleksi SPAN PTKIN 2024
Pengumuman lolos seleksi SPAN PTKIN 2024 /Tangkap layar/pengumuman-span.ptkin.ac.id

Berikut cara melihat pengumuman SPAN PTKIN 2024, yakni:

Baca Juga: Selain Kawah Ijen, Ini 5 Tempat Destinasi Wisata di Banyuwangi untuk Referensi Libur Lebaran Idul Fitri 2024

• Login ke https://siswa.span-ptkin.ac.id/

• Masukkan NISN, NISS, password, dan verifikasi kode yang tersedia

• Klik Login untuk melihat pengumuman lolos SPAN PTKIN 2024 di Universitas pilihanmu

Bagi peserta yang dinyatakan lolos SPAN PTKIN 2024, segera melakukan registrasi atau daftar ulang di masing-masing kampus tujuan dengan jadwal yang sudah ditetapkan.

Setiap kampus memiliki ketentuan dan tanggal penting masing-masing terkait pendaftaran ulang yang harus kamu ikuti sebagai mahasiswa baru.

Jangan sampai melewatkan informasi tahapan pendaftaran ulang, perhatikan dan catat baik-baik informasi yang didapatkan dari laman resmi PTN.

Baca Juga: Mau Lanjut Sekolah di Temanggung? Ini 6 SMA Terbaik di Kota Tembakau untuk Referensi PPDB 2024

Informasi pendaftaran ulang dan biaya pendidikan untuk siswa yang lolos seleksi SPAN-PTKIN 2024 bisa dilihat di laman resmi masing-masing Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri.

Halaman:

Editor: Ririn Handayani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah