PPDB SMA Pradita Dirgantara Kapan Dibuka? Ini Jadwal Lengkap Mulai Pendaftaran hingga Daftar Ulang Calon Siswa

- 10 Desember 2023, 08:23 WIB
Ini jadwal lengkap PPDB SMA Pradita Dirgantara untuk tahun ajaran 2023/2024/ Sekolah Data Kemdikbud/
Ini jadwal lengkap PPDB SMA Pradita Dirgantara untuk tahun ajaran 2023/2024/ Sekolah Data Kemdikbud/ /

SEPUTARLAMPUNG.COM - Berikut ini informasi mengenai jadwal PPDB SMA Pradita Dirgantara untuk tahun ajaran 2024/2025.

Simak juga syarat, jalur seleksi yang dibuka serta alur pendaftaran yang ditetapkan oleh panitia. Nilai rapor dan skor IQ minimal berapa? Berikut ini informasinya.

Kapan Pendaftaran Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) SMA Pradita Dirgantara telah diumumkan oleh pihak sekolah.

Melalui akun Instagram @smapraditadirgantara, telah diumumkan bahwa PPDB 2024/2025 akan mulai dibuka pada 18 Desember 20223 hingga 26 Januari 2024.

Baca Juga: Jadwal Lengkap Pendaftaran SNPMB 2024 Jalur SNBP dan SNBT UTBK, Simak Syarat dan Biaya Daftar di Sini

Dilansir dari laman resmi SMA Pradita Dirgantara, berikut ini jadwal lengkap PPDB 2024/2025 dari PPDB dibuka hingga pengumuman siswa yang lolos seleksi:

1. Pendaftaran PPDB SMA Pradita Dirgantara dimulai 18 Desember 2023 – 26 Januari 2024 melalui link https://siakad.sma.praditadirgantara.sch.id/ppdb/

2. Pengumuman hasil seleksi administrasi 31 Januari 2024.

Halaman:

Editor: Ririn Handayani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x