8 Instansi Buka Formasi CPNS Jalur Sekolah Kedinasan 2023 bagi Lulusan SMA-SMK, Ini Jadwal dan Cara Daftar

- 3 April 2023, 12:00 WIB
8 instansi buka Formasi CPNS melalui jalur Sekolah Kedinasan 2023 bagi lulusan SMA-SMK. Pendaftaran sudah dibuka sejak 1 April. Simak jadwal dan cara daftar di sini.
8 instansi buka Formasi CPNS melalui jalur Sekolah Kedinasan 2023 bagi lulusan SMA-SMK. Pendaftaran sudah dibuka sejak 1 April. Simak jadwal dan cara daftar di sini. /Instagram @sekolah_kedinasan

SEPUTARLAMPUNG.COM – 8 instansi buka Formasi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) melalui jalur Sekolah Kedinasan 2023 bagi lulusan SMA-SMK. Simak jadwal dan cara daftar di sini.

Pembukaan Formasi CPNS jalur Sekolah Kedinasan 2023 bagi lulusan SMA-SMK adalah untuk memenuhi kebutuhan Pegawai Negeri Sipil di lingkungan Kementerian dan Lembaga pemerintah seperti Kemenkeu, Kemenhub, BMKG, hingga BPS.

Pendaftaran untuk Formasi CPNS jalur Sekolah Kedinasan 2023 bagi lulusan SMA-SMK di 8 instansi ini sudah mulai dibuka per 1 April dan akan terakhir adalah 30 April mendatang.

Melansir laman Menpan.go.id, Menteri PANRB Abdullah Azwar Anas mengatakan bahwa kuota kebutuhan CPNS melalui jalur Sekolah Kedinasan 2023 untuk 8 instansi adalah sebanyak 4.672.

Baca Juga: Besok Terakhir Daftar Mudik Gratis 2023 BUMN Bersama Pegadaian, Ini Link Daftar, Syarat, dan Daerah Tujuannya

8 Instansi yang Buka formasi CPNS Jalur Sekolah Kedinasan 2023

Berikut daftar 8 instansi yang buka Formasi CPNS jalur Sekolah Kedinasan 2023:

- Kemenkeu: Politeknik Keuangan Negara-Sekolah Tinggi Akuntansi Negara (PKN STAN) 1.100 kebutuhan

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: dikdin.bkn.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x