Hanya Ada 4 Sekolah di Wonosobo Jawa Tengah yang Berhasil Masuk SMA Terbaik Tingkat Nasional Versi LTMPT

- 1 Maret 2023, 14:20 WIB
Daftar SMA dan SMK  terbaik tahun 2023 di Kabupaten Wonosobo versi LTMPT 2022/Sigit Priyambodo/Google Maps.
Daftar SMA dan SMK terbaik tahun 2023 di Kabupaten Wonosobo versi LTMPT 2022/Sigit Priyambodo/Google Maps. /

Dari data tersebut, bisa menjadi referensi orangtua PPDB 2023 agar tidak salah memasukkan anaknya ke sekolah dengan predikat terbaik.

Baca Juga: Link Live Streaming Real Madrid Vs Barcelona di Copa del Rey, Cek Prediksi Susunan Pemain

Sebab, akan menjadi salah satu kebanggan tersendiri bila bisa masuk ke sekolah unggulan dan menyandang status sekolah terbaik.

Berdasarkan situs web resmi LTMPT, daftar SMA dan SMK terbaik di Kabupaten Wonosobo, bisa menjadi referensi bagi siswa dalam memilih sekolah.

SMA terbaik di Kabupaten Wonosobo

1. SMA Negeri 1 Wonosobo, Nilai UTBK 2022: 562,211, Ranking Nasional: 183

2. SMK Negeri 1 Wonosobo, Nilai UTBK 2022: 535,835, Ranking Nasional: 440

3. SMA Negeri 2 Wonosobo, Nilai UTBK 2022: 522,525, Ranking Nasional: 725

4. SMA Muhammadiyah Wonosobo, Nilai UTBK 2022: 515,221, Ranking Nasional: 929

Itulah daftar SMA dan SMK terbaik yang ada di Kabupaten Wonosobo yang bisa dijadikan referensi PPDB 2023 bagi orangtua dan murid kelas 9 agar bisa menentukan sekolah mana yang akan dipilih.**

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: LTMPT


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x