TOP 5 SMP Terbaik di Kabupaten Pati Jawa Tengah Versi Nilai Rerata UN 2019, Didominasi Oleh SMP Negeri

- 24 Januari 2023, 07:45 WIB
SMP Negeri 1 Juwana salah satu SMP terbaik di Kabupaten Pati, Jawa Tengah./Tangkapan layar/sekolah.data.kemdikbud.go.id
SMP Negeri 1 Juwana salah satu SMP terbaik di Kabupaten Pati, Jawa Tengah./Tangkapan layar/sekolah.data.kemdikbud.go.id /

SEPUTARLAMPUNG.COM - Simak daftar 5 SMP terbaik di Kabupaten Pati versi nilai rerata UN 2019. Dari 5 SMP di Kabupaten Pati itu didominasi oleh SMP negeri.

Pada daftar 5 SMP terbaik di Kabupaten Pati, Jawa Tengah ini bisa dijadikan referensi siswa/siswi SD pada Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) 2023 nantinya.

Kemudian dari daftar 5 SMP terbaik di Kabupaten Pati tersebut, ternyata lebih didominasi oleh SMP Negeri semua dan tidak ada jumlah SMP Swastanya

Selanjutnya dari urutan 5 SMP terbaik di Kabupaten Pati, Jawa Tengah ini, terdapat satu SMP Negeri yang berhasil memperoleh skor rerata UN 2019 tertinggi.

Baca Juga: Resmi! Tarif BPJS Kesehatan 2023 Naik, Apakah Iuran Juga Naik? Ini Rincian Besarannya

SMP Negeri 3 Pati adalah salah satu SMP yang meraih nilai rerata UN 2019 sebesar 85,55. Oleh sebab itu, SMP ini menduduki posisi pertama.

Dalam 2 tahun terakhir ini Ujian Nasional (UN) telah ditiadakan karena dampak pandemi Covid-19 untuk itu urutan SMP terbaik di Kabupaten Ponorogo Jawa Timur ini diambil dari data nilai UN pada 2019.

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud) pun memutuskan untuk meniadakan ujian nasional (UN) dan ujian kesetaraan pada 2021.

Berdasarkan keputusan tersebut tertuang dalam Surat Edaran (SE) Mendikbud Nomor 1 2021 tentang Peniadaan Ujian Nasional dan Ujian Kesetaraan serta Pelaksanaan Ujian Sekolah dalam Masa Darurat Penyebaran Covid-19.

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x