Ada 3 Kampus Terbaik di Ambon Versi EduRank 2022, Universitas Pattimura di Posisi Pertama

- 5 Januari 2023, 20:40 WIB
Universitas Pattimura/instagram @univ.pattimura.official
Universitas Pattimura/instagram @univ.pattimura.official /

SEPUTARLAMPUNG.COM - Simak 3 kampus terbaik di Ambon yang masuk dalam daftar Universitas terbaik versi EduRank tahun 2022.

Pemeringkatan yang dilaksanakan EduRank ini berdasarkan pada reputasi, kinerja penelitian, serta dampak dari edukasi di kampus terhadap para alumninya yang telah lulus.

Daftar 3 Universitas terbaik di Ambon ini dapat dijadikan sebagai referensi bagi siswa lulusan SMA sederajat saat akan melanjutkan pendidikan ke perguruan tinggi khususnya yang berada di wilayah Ambon, Maluku.

Sebagaimana dikutip seputarlampung.com dari laman EduRank Universitas Pattimura berada di peringkat pertama Universitas terbaik di Ambon.

Baca Juga: Jadwal Siaran Langsung Indonesia vs Vietnam Piala AFF 2022/2023, Tayang di TV Mana? Ini Link Live Streaming

Berikut daftar 3 Universitas terbaik di Ambon, lengkap dengan peringkat tingkat nasional, Asia hingga dunia:

1. Universitas Pattimura

- Peringkat nasional: 94

- Peringkat di Asia: 2021

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: EduRank


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x