Ada SMA Katolik ST.Louis 1, Inilah Daftar 5 SMA Unggulan di Kota Surabaya Versi LTMPT 2022

- 2 Januari 2023, 15:30 WIB
SMAN 5 Surabaya salah satu SMA unggulan di Kota Surabaya Jawa Timur versi LTMPT 2022./ Tangkapan layar sekolah.data.kemdikbud.go.id
SMAN 5 Surabaya salah satu SMA unggulan di Kota Surabaya Jawa Timur versi LTMPT 2022./ Tangkapan layar sekolah.data.kemdikbud.go.id /

SEPUTARLAMPUNG.COM - Daftar 5 SMA unggulan di Kota Surabaya Jawa Timur versi LTMPT 2022. Ada SMA Katolik ST.Louis 1 yang masuk ke dalam sekolah terbaik jenjang SMA di Kota Surabaya.

Dalam situs Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT) 2022 telah merilis 1000 sekolah terbaik jenjang SMA di seluruh Indonesia.

Namun dari 1000 sekolah terbaik tersebut terdapat 5 SMA unggulan di Kota Surabaya, Jawa Timur berdasarkan nilai UTBK yang telah dirilis LTMPT 2022.

Sementara itu untuk daftar 5 SMA terbaik di Kota Surabaya tersebut ternyata lebih didominasi dengan SMA Negeri semua dan tidak ada jumlah SMA Swastanya.

Baca Juga: Hanya Ada 2 Universitas Terbaik di Magelang Jawa Tengah Versi EduRank, Kampus Incaranmu Posisi Berapa?

Pastinya 5 SMA terbaik di Kota Surabaya bisa dijadikan sebagai referensi bagi siswa SMP nantinya pada saat adanya PPDB jenjang SMA.

Dari daftar 5 SMA di Surabaya tersebut, urutan pertamanya diraih oleh SMA Katolik ST.Louis 1 dengan skor tertinggi yang diperoleh sebesar 641,482.

Dikutip seputarlampung.com dari laman resmi LTMPT, berikut ini daftar 5 SMA unggulan di Kota Surabaya, Jawa Timur versi LTMPT 2022, yakni:

1. SMA Katolik St. Louis 1:

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: LTMPT


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x