Rekomendasi 30 Sekolah Kedinasan untuk Lulusan SMA Sederajat, Biaya Kuliah Gratis dan Lulus Otomatis Jadi PNS

- 24 Juli 2022, 13:05 WIB
Rekomendasi 30 sekolah kedinasan untuk lulusan SMA sederajat, biaya kuliah gratis dan lulus otomatis jadi PNS.
Rekomendasi 30 sekolah kedinasan untuk lulusan SMA sederajat, biaya kuliah gratis dan lulus otomatis jadi PNS. /Tangkapan layar/Instagram @poltekim_aim

SEPUTARLAMPUNG.COM - Berikut ini rekomendasi 30 sekolah kedinasan untuk lulusan SMA sederajat dengan biaya kuliah gratis, simak penjelasannya dalam artikel ini.

Sekolah kedinasan tidak hanya menawarkan kuliah gratis saja, karena setelah lulus dari sekolah kedinasan akan langsung bekerja sebagai Aparatur Sipil Negara ASN ataupun PNS.

Sekolah kedinasan adalah perguruan tinggi yang berada di bawah naungan Kementerian ataupun Lembaga Pemerintahan.

Baca Juga: Cara Daftar PIP 2022 untuk Siswa SD, SMP, SMA, SMK yang Tidak Memiliki KIP dan KKS, Kamu Wajib Tahu!

Jika Anda ingin masuk ke sekolah kedinasan, maka harus melewati beberapa tahap sebelum dapat diterima di sekolah kedinasan.

Beberapa tahapan itu dimulai dari tes tertulis berbasis CAT, hingga tes lainnya seperti Seleksi Kompetensi Bidang (SKB).

Untuk siswa lulusan SMA sederajat hanya diperbolehkan untuk mendaftar di satu sekolah kedinasan dan hanya bisa memilih satu jurusan.

Di tahun 2022 ini ada 5 sekolah kedinasan dengan jumlah pendaftar terbanyak.

Baca Juga: BESOK Terakhir! Segera Daftar Lowongan Kerja Terbaru di Bea Cukai Labuan Bajo untuk Lulusan SMA Berikut ini

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: dikdin.bkn.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x