4 SMP Terbaik di Bekasi Jawa Barat yang Bisa Jadi Referensi PPDB 2022 Lengkap dengan Profil Sekolahnya

- 14 Juni 2022, 14:15 WIB
SMP Terbaik di Bekasi Jawa Barat./smpn16kotabekasi.sch.id.
SMP Terbaik di Bekasi Jawa Barat./smpn16kotabekasi.sch.id. /climbernet/

Situs Web Sekolah : https://smpn1kotabekasi.sch.id/ 
Alamat : Jl. KH. Agus Salim No.138, RT.003/RW.007, Bekasi Jaya, Kec. Bekasi Timur., Kota Bekasi, Jawa Barat.

Baca Juga: Download Buku PDF Informatika Kelas 7 SMP/MTs Kurikulum Merdeka Belajar Tahun 2022 untuk Siswa dan Guru

2. SMP Negeri 5 Bekasi

SMP Negeri 5 Bekasi memiliki tujuan yang ingin dicapai salah satunya yaitu terlaksananya program kegiatan pembiasaan dan keagamaan seperti tadarus jumat pagi, shalat dhuha, dan peringatan hari besar keagamaan, serta melaksanakan program pendidikan anti korupsi yang terintegrasi dalam pembelajaran intrakulikuler dan ekstrakulikuler.

Adapun visi sekolah yaitu “Unggul dalam iman dan takwa, karakter, prestasi serta berwawasan lingkungan”.

Situs Web Sekolah : https://www.smp5bekasi.sch.id/
Alamat : Jl. Raya Seroja No.54, RT.005/RW.005, Harapan Jaya, Kec. Bekasi Utara.

3. SMP Negeri 16 Bekasi

SMP Negeri 16 Bekasi memiliki visi sekolah yaitu “Bekasi Cerdas Kreatif, Maju, Sejahtera, dan Ikhsan”. Adapun tujuan dari SMP Negeri 16 Bekasi yaitu mempersiapkan generasi muda yang beriman dan bertakwa kepada Tuhan yang Maha Esa, berakhlak mulia, sehat, cakap, kreatif, dan mandiri.

Salah satu misi dari SMP Negeri 16 Bekasi ini yaitu dapat mengembangkan IPTEKS berdasarkan minat dan bakat, menambahkan keimanan dan ketaqwaan, serta meningkatkan lulusan yang kreatif, inovatif dan kompetitif.

Situs Web Sekolah : https://smpn16kotabekasi.sch.id/
Alamat : Jl. Narogong Jaya Raya Jl. Raya Taman Narogong Indah, RT.002/RW.019, Pengasinan, Kec. Rawalumbu, Kota Bekasi.

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: hasilun.puspendik.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah