TOP 10 PTS Unggulan di Indonesia Menurut Dikti 2022, Mana Perguruan Tinggi Swasta Incaranmu untuk Kuliah?

- 7 Februari 2022, 09:15 WIB
Universitas Bina Nusantara (Binus)./
Universitas Bina Nusantara (Binus)./ /Twitter.com

SEPUTARLAMPUNG.COM – Perguruan Tinggi Swasta (PTS) terbaik dan unggul juga menjadi incaran banyak lulusan SMA/MA/SMK untuk lanjut kuliah. Berikut daftar top 10 PTS unggulan 2022 di Indonesia yang bisa kamu pertimbangkan.

Daftar top 10 PTS unggulan dan terbaik di Indonesia ini dirilis resmi oleh Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi (Dikti) untuk tahun 2022.

Perguruan Tinggi Swasta (PTS) di Indonesia punya kualitas yang tidak kalah bagus dengan kampus negeri. Tak hanya itu, bahkan banyak kampus swasta terbaik ini masuk daftar lembaga pemeringkatan universitas di dunia.

Baca Juga: Ini Link Aduan Pencairan KJP Plus, Kapan Jadwal Cair Tahap 1/2022? Berikut Besaran Dana Diterima Siswa

Dalam melakukan pemeringkatan PTS terbaik di Indonesia, Dikti menggunakan 11 Indikator dalam penilaian universitas terbaik, seperti reputasi akademik, reputasi lulusan, rasio fakultas atau mahasiswa, indek sitasi, pengajar bergelar doktor, dan lain sebagainya.

Berikut daftar 10 PTS terbaik di Indonesia menurut data Dikti tahun 2022 yang dikutip dari laman ban-pt.or.id pada 7 Februari 2022.

1. Universitas Bina Nusantara

Selain berhasil mencatatkan diri sebagai kampus swasta terbaik di Indonesia, Universitas Bina Nusantara atau dikenal dengan nama Binus juga masuk dalam urutan 1001 sampai 1002 peringkat dunia.

Kampus swasta yang telah banyak melahirkan lulusan terbaik dan sukses ini punya reputasi nilai akademik yang cukup baik yaitu 9,8.

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini

Sumber: BAN-PT


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah