Ini Dia SMA Unggulan Terbaik di Kabupaten Banjarmasin Kalimantan Selatan, untuk Referensi PPDB 2022

- 7 Februari 2022, 07:00 WIB
Pasar terapung, salah satu ikon dari Banjarmasin.
Pasar terapung, salah satu ikon dari Banjarmasin. /Haridi/pixabay

SEPUTARLAMPUNG.COM – Ini dia daftar Sekolah Menengah Atas (SMA) unggulan terbaik di Kota Banjarmasin, Provinsi Kalimantan Selatan berdasarkan Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT).

Banjarmasin merupakan salah satu pintu gerbang kegiatan ekonomi nasional. Pulau yang terkenal dengan julukan pulau seribu sungai.

Banjarmasin memiliki sebuah bandar pelabuhan besar dan sudah puluhan tahun menjadi pintu keluar masuk bagi kegiatan perekonomian Pulau Kalimantan, khususnya Kalimantan Selatan.

Baca Juga: Hasil Piala FA: Liverpool Lolos ke Babak Kelima Piala FA

Kota Banjarmasin adalah Ibu Kota Provinsi Kalimantan Selatan. Tak hanya sebagai Kota Niaga, Banjarmasin juga terkenal sebagai salah satu kota bersejarah penghasil Intan, Ruby, dan berbagai jenis permata.

Selain itu sistem pendidikan di kota yang memiliki lebih dari 60 sungai ini, memiliki sistem pendidikan terbaik.

Hal ini dibuktikan dengan masuknya SMA yang ada di Provinsi Kalimantan Selatan khususnya di Kota Banjarmasin sebagai sekolah terbaik dari top 1000 SMA sederajat se- Indonesia

Namun sebelum itu, perlu diketahui bahwa LTMPT, telah ada 1000 daftar SMA di Indonesia yang dapat menjadi rekomendasi para orang tua dan siswa.

Baca Juga: Cara Mengganti Background Foto Tanpa Aplikasi, Praktis dan Tanpa Ribet

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia

Sumber: LTMPT


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah