Temukan Kata-Kata yang Berhubungan dengan Perubahan Cuaca Serta Jelaskan Maknanya Sesuai Pemahamanmu!

- 4 Januari 2022, 19:00 WIB
Ilustrasi banjir.
Ilustrasi banjir. /Foto BPBD Aceh Timur/

Saat musim kemarau, panas matahari terasa terik. Hujan tak turun hingga waktu yang lama. Kekeringan melanda wilayah suatu daerah.

Baca Juga: Segera LOGIN Prakerja.go.id, Pelamar Tidak Bisa Daftar Kartu Prakerja Gelombang 23 jika Belum Lakukan Ini

Cuaca seperti ini dapat memengaruhi kondisi kesehatan manusia. Untuk itu, kita harus menjaga kondisi tubuh. Caranya dengan makan makanan yang bergizi. Kita pun harus berolahraga secara teratur. Jangan lupa untuk beristirahat dengan cukup.

Temukan kata-kata yang berhubungan dengan perubahan cuaca. Jelaskan makna kata sesuai

pemahamanmu!

Contoh:

Banjir, air yang banyak dan deras, kadang meluap.

Kalimat: “Pada musim hujan, daerah itu sering dilanda banjir.”

Jawaban

1. Banjir, air yang banyak dan deras, kadang meluap.

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia

Sumber: Buku Tematik Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah