Gugur Akibat Aksi G30S/PKI, Inilah Daftar 10 Pahlawan Revolusi Indonesia, Salah Satunya Korban Salah Sasaran

- 11 September 2021, 06:40 WIB
Gambar 10 Pahlawan Revolusi Indonesia.
Gambar 10 Pahlawan Revolusi Indonesia. /Instagram/@revolusi_bangsa1965

Tanpa sepengetahuannya datang mobil dan truk besar berisi PKI. Katamso yang dikhianati anak buahnya langsung ditodong senjata, dan membawanya ke dalam mobil dalam kondisi terikat. Ia pun dipukul dua kali dengan logam hingga tewas.

Baca Juga: Ini Kata Buya Yahya agar Bisa Mengatasi Hutang yang Banyak, Shalat Tahajud Saja Tidak Cukup, Lakukan Ini

10. Kolonel Sugiono

Kolonel Sugiono juga menjadi korban pengkhianatan militer Yogyakarta yang berpihak pada PKI. Saat itu Sugiono hendak mengunjungi Katamso.

Namun ia ditangkap di markas Korem Yogyakarta. Ia dan Katamso pun disiksa dengan keji dan baru dibunuh pada 2 Oktober 1965.

Semoga para Pahlawan mendapat tempat terbaik di sisi-Nya.***

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah