Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 5 SD Halaman 193 Kegiatan: Membuat Bacaan Berdasarkan Komik

- 28 Agustus 2021, 14:20 WIB
Ilustrasi komik
Ilustrasi komik /PIXABAY/MichaelGaida

Kegiatan menggambar dan menulis merupakan kegiatan yang juga memanfaatkan organ gerak dan terlebih lagi dilakukandengan posisi duduk. Jadi, apabila kita tidak berhati-hati dalam mengambil sikap duduk, kita bisa mengalami gangguan pada organ gerak kita. Masih ingatkah kamu dengan organ gerak? Ya, ada otot dan tulang.

Sekarang coba buatlah model sederhana organ gerak manusia dan hewan dari bahan kertas karton. Namun model ini berbeda dengan model-model yang telah kamu buat sebelumnya. Model yang sekarang ini harus bisa digerakkan untuk menunjukkan pola gerak organ-organ gerak.

*) Disclaimer : Pembahasan dan kunci jawaban dalam artikel ini hanya merupakan panduan bagi orang tua dalam mendampingi putra-putrinya belajar di rumah selama pandemi.***

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: Buku Tematik Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah