15 Contoh Soal Pilihan Ganda PAS Seni Musik Kelas 4 SD Semester Ganjil Kurikulum Merdeka Belajar

2 Desember 2022, 07:15 WIB
Ilustrasi. Kunci jawaban PAS ganjil IPA Kelas 4 SD. /pexels.com/MART PRODUCTION/

SEPUTARLAMPUNG.COM – Simak di bawah ini soal dan kunci jawaban PAS (Penilaian Akhir Semester) ganjil mata pelajaran IPA tahun ajaran 2022/2023 Kelas 4 SD.

Adapun soal PAS dan kunci jawaban ini bersumber dari buku Seni Musik kelas 4 SD Kurikulum Merdeka Belajar.

Kisi-kisi soal yang disertai jawaban ini, bisa menjadi panduan bagi siswa sebelum menjalani Ujian Akhir Semester ganjil tahun ajaran 2022/2023.

Baca Juga: Kunci Jawaban IPAS Kelas 4 SD Halaman 110 Mari Refleksikan Kurikulum Merdeka Belajar

Pembahasan dalam artikel ini diulas oleh Aulia Rachma Dinantika, S.Pd. Alumnus Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Lampung.

Berikut ini soal PAS dan kunci jawaban Seni Musik kelas 4 SD:

Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat pada pilihan A, B, dan C di bawah ini!

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 4 SD Halaman 41 Let’s Talk Kurikulum Merdeka Belajar

1. Nama pola jenis alat musik tiup adalah..........

a. terompet

c. biola

b. gendang

Jawaban: A

2. Unsur pada seni musik menonjolkan keindahan..........

a. suara

b. gerakan

c. gambar

Jawaban: A

3. Contoh jenis alat yang terbuat dari besi adalah..........

a. gelas

b. gunting

c. lemari

Jawaban: B

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 4 SD Halaman 113 Percakapan Sesuai dengan Cerita Ditukar dengan Apa?

4. Jenis alat musik kategori perkusi adalah..........

a. suling

c. terompet

b. drum

Jawaban: B

5. Nama jenis alat musik berdawai adalah..........

a. biola

c. terompet

b. Suling

Jawaban: A

6. Salah satu contoh alat musik tiup adalah ...

a. tuba

b. kendang

c. gitar

Jawaban: A

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 4 SD Halaman 111 112 Sejarah Munculnya Uang Kurikulum Merdeka Belajar

7. Drum merupakan salah satu alat musik ...

a. tiup

b. gesek

c. pukul

Jawaban: C

8. Kendang, drum, tamborin, dan rebana termasuk jenis alat musik ...

a. ritmis

b. melodis

c. harmoni

Jawaban: A

9. Kendang merupakan alat musik tradisional yang termasuk ke dalam alat musik….

a. Melodis

b. Ritmis

c. Elektronik

Jawaban: b

Baca Juga: Contoh Soal Pilihan Ganda PAS PKn Kelas 4 SD Semester Ganjil Kurikulum Merdeka Belajar Beserta Kunci Jawaban

10. Alat musik tamborin biasanya digunakan untuk mengiringi musik-musik….

a. Modern

b. Ritual

c. Tarian modern

Jawaban: b

11. Jenis alat musik ritmis yang terbuat dari lempengan logam pipih berbentuk lingkaran dengan bagian yang menonjol dan bertulang adalah….

a. Simbal

b. Triangle

c. Kastanyet

Jawaban: a

12. Cepat lambatnya suatu musik merupakan pengertian dari….

a. Nada

b. Birama

c. Tempo

Jawaban: c

Baca Juga: Contoh Soal Pilihan Ganda PAS Matematika Kelas 4 SD Semester Ganjil Kurikulum Merdeka Beserta Kunci Jawaban

13. Lagu Bagimu Negeri memiliki tempo….

a. Moderato

b. Largo

c. Grave

Jawaban: a

14. Bagian dari suatu baris melodi yang menunjukkan berapa ketukan dalam setiap bagian tersebut dikenal dengan istilah….

a. Nada

b. Birama

c. Tempo

Jawaban: b

Baca Juga: Kunci Jawaban IPAS Kelas 4 SD Halaman 102 Mari Refleksikan Kurikulum Merdeka Belajar

15. Jarak di antara satu nada dengan nada lainnya disebut….

a. Tempo

b. Birama

c. Interval

Jawaban: c

*) Disclaimer: Jawaban dalam artikel ini hanya sebagai referensi belajar. Untuk pertanyaan yang bersifat terbuka, siswa dapat mengembangkan jawaban yang lebih baik.***

Editor: Ririn Handayani

Tags

Terkini

Terpopuler