Kunci Jawaban Tema 9 Kelas 4 SD Halaman 69 72 Subtema 2 Pemanfaatan Kekayaan Alam di Indonesia

16 Mei 2022, 16:01 WIB
Ilustrasi kunci jawaban tematik SD. /Green Chameleon/Unsplash

SEPUTARLAMPUNG.COM – Berikut ini kunci jawaban Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 Kelas 4 SD/MI Tema 9 tentang kayanya negeriku.

Ulasan materi soal dan jawaban di bawah ini diharapkan dapat membantu orangtua dalam mendampingi putra-putrinya belajar di rumah.

Pada Tema 9 ini siswa kelas 4 akan belajar Subtema 2 yaitu tentang pemanfaatan kekayaan alam di Indonesia. Materi yang dijabarkan yaitu dengan membaca dan berdiskusi, siswa dapat mengetahui macam-macam energi dan perubahannya dengan penuh kepedulian, dengan mengamati gambar, siswa memahami sumber energi dengan penuh kepedulian.

 Baca Juga: Dr Zaidul Akbar Sebut Jenis Makanan Ini Jadi Biang Kerok Semua Masalah Kewanitaan, Jantung hingga Keputihan

Pembahasan materi dalam artikel ini diulas oleh Dian Aulya, S.Pd. Alumnus Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Lampung.

Berikut Kunci Jawaban Tema 9 Kelas 4 Subtema 2 Halaman 69 72:

Ayo Berlatih (Halaman 69)

Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut berdasarkan bacaan di atas.

1. Apakah pembangkit listrik tenaga surya itu?

Jawaban:

Pembangkit listrik tenaga surya terdiri atas panel-panel surya. Panel-panel surya inilah yang akan mengubah energi cahaya menjadi energi listrik. Panel surya ini mengambil cahaya matahari yang merupakan sumber cahaya.

 Baca Juga: Kesempatan Bekerja di Jepang bagi Lulusan SMK, Ikuti Rekrutmen Magang Ke Jepang Program IM 2022, Cek Syaratnya

2. Apakah penel surya itu?

Jawaban:

Panel-panel surya inilah yang akan mengubah energi cahaya menjadi energi listrik.

3. Perubahan energi apakah yang terjadi pada pembangkit listrik tenaga surya?

Jawaban:

Panel surya ini mengambil cahaya matahari yang merupakan sumber cahaya.

Halaman 72

1. Perubahan energi apakah yang mampu mendorong kapal untuk bergerak?

Jawaban:

Energi panas yang menghasilkan tekanan uap untuk menggerakkan atau mendorong kapal.

 Baca Juga: Ini Jadwal dan Link Pendaftaran PPDB SMP Jakarta 2022: Tahapan Jalur Afirmasi, Zonasi, Perpindahan Orang Tua

2. Apakah fungsi kapas dan minyak goreng?

Jawaban:

Sebagai bahan bakar untuk mengggerakkan kapal.

3. Apa yang akan terjadi jika tidak ada kapas dan minyak goreng?

Jawaban:

Yang akan terjadi yaitu kapal tidak bergerak.

Disclaimer: Kunci jawaban dalam artikel ini hanya sebagai alternatif jawaban untuk adik-adik sebagai referensi untuk belajar. Kebenaran kunci jawaban tergantung penilaian pengajar.***

 

Editor: Ririn Handayani

Sumber: Buku Tematik Kemdikbud

Tags

Terkini

Terpopuler