Segera Dibuka Pendaftaran CPNS dan PPPK 2024, Lulusan SMA-SMK dan S1 Bisa Daftar Asal Memenuhi Syarat Ini

- 11 Maret 2024, 17:05 WIB
Pendaftaran CPNS dan PPPK 2024
Pendaftaran CPNS dan PPPK 2024 //Tangkapan layar Instagram kemenpanrb/

Berikut dokumen yang disiapkan daftar seleksi CPNS dan PPPK 2024, yakni:

1. NIK KTP
2. Kartu Keluarga (KK)
3. Nomor NPWP (jika ada)
4. Fotokopi Akta kelahiran
5. Pas foto
6. Surat pernyataan penempatan di mana pun
7. CV
8. Nomor Telepon dan Email Aktif
9. Surat Tanda Registrasi (STR) atau Surat Izin Praktik (SIP) (jika Anda seorang tenaga medis)

Bagi Anda yang berminat menjadi bagian dari pelayanan publik Indonesia, berikut cara daftar CPNS 2024 melalui situs resmi sscasn.bkn.go.id.

Jadwal periode pendaftaran CPNS dan PPPK 2024:

Periode 1: Maret 2024 (guru, dosen, tenaga kesehatan, dan tenaga teknis)

Periode 2: Juni 2024 (jabatan strategis dan kritis)

Periode 3: Agustus 2024 (jabatan yang tersisa dari periode I dan II)

Itulah informasi mengenai pendaftaran CPNS dan PPPK 2024, di mana fresh graduate lulusan SMA-SMK dan S1 berpeluang lolos.***

Halaman:

Editor: Ririn Handayani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah