5 Jam dari Kota Bandung! Ini 3 Daerah Terpelosok di Jawa Barat: Ada yang Sempat Viral karena Dugaan Pungli

- 22 Desember 2023, 08:30 WIB
Kota Bandung, Ibu Kota Jawa Barat - Ini 3 daerah terpelosok di Jabar, salah satunya pernah viral!
Kota Bandung, Ibu Kota Jawa Barat - Ini 3 daerah terpelosok di Jabar, salah satunya pernah viral! /https://ebtke.esdm.go.id//

2. Kabupaten Sukabumi

Jarak tempuh dari Kabupaten Sukabumi ke Kota Bandung adalah 119,27 km.

Salah satu destinasi wisata yang terkenal di Kabupaten Sukabumi adalah Pantai Pelabuhan Ratu yang terkenal dengan cerita rakyat tentang Nyi Roro Kidul.

Memiliki luas wilayah 4.128km², Kabupaten Sukabumi merupakan Kabupaten terluas di Pulau Jawa.

Baca Juga: Belum Tentu Cair Lagi 2024, KPM PKH dan BPNT Segera Cek Dapat Bansos Tambahan Rp400.000 atau Tidak di Sini!

3. Kota Banjar

Kota Bandar berjarak 116,60 km dari Kota Bandung. Kota ini sering disebut sebagai gerbangnya Jawa Barat dari jalur lintas selatan karena berbatasan langsung dengan Kabupaten Cilacap.

Daerah yang merupakan pemekaran dari Kabupaten Ciamis baru diresmikan pada 21 Februari 2003 memiliki aneka makanan khas seperti Soto Banjar, Pepes Lubang, dan Mie Entok Mardi.***

 

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia

Sumber: Jabarprov.go.id BPS


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x