CEK Tambahan Bonus dari KJP Plus Tahap 2 Januari 2023 untuk Siswa SD-SMK, Lihat Namamu di Link Ini

- 18 Januari 2023, 06:15 WIB
Cek tambahan bonus yang diterima untuk siswa jenjang SD-SMK dari KJP Plus Tahap 2 2023./
Cek tambahan bonus yang diterima untuk siswa jenjang SD-SMK dari KJP Plus Tahap 2 2023./ / Tangkapan layar Instagram UPT P4OP

5. Bantuan untuk PKBM, jumlah penerima jenjang PKBM 2.556 total dana yang dapat digunakan Rp 300.000.

Namun tidak hanya mendapatkan bantuan dana pendidikan seperti nilai di atas saja, namun siswa penerima KJP Plus Tahap 2 2023 juga nantinya akan mendapatkan beberapa bonus tambahan seperti di bawah ini, yakni:

- Akses gratis masuk Monas atau Monumen Nasional

- Akses gratis masuk museum

- Akses gratis masuk ragunan

- Akses gratis masuk Ancol dan transjakarta dengan menunjukkan KJP, kartu pelajar, dan memakai seragam sekolah untuk transjakarta.

- Dana bisa digunakan untuk membeli 6 bahan pangan bersubdisi. Di antaranya seperti, beras dan daging

Baca Juga: HATI-HATI! Peringatan BMKG Cuaca Ekstrem 18 Januari 2023 di 23 Wilayah Ini: Hujan Lebat Disertai Petir

Selanjutnya terdapat beberapa syarat yang harus dipenuhi bagi siswa yang berhak menerima KJP Plus, yakni:

1. Terdaftar dan masih aktif disalah satu satuan pendidikan di Provinsi DKI Jakarta.

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah