UPDATE Harga BBM Terbaru per 1 November 2022 di Seluruh Provinsi, dari Pertamax Turbo hingga Dexlite

- 1 November 2022, 16:48 WIB
Inilah harga terbaru BBM Pertamina.
Inilah harga terbaru BBM Pertamina. /

SEPUTARLAMPUNG.COM - Berikut ini informasi mengenai update harga BBM terbaru yang berlaku mulai 1 November 2022 di seluruh Provinsi di Indonesia.

PT. Pertamina (Persero) kembali melakukan penyesuaian harga bbm terbaru non-subsidi mulai 1 November 2022. Penyesuaian harga BBM terbaru ini merupakan implementasi dari Keputusan Menteri (Kepmen) ESDM No. 245.K/MG.01/MEM.M/2022 sebagai perubahan atas Kepmen No. 62.K/12/MEM/2020.

Harga BBM non-subsidi yang mengalami penyesuaian harga adalah Pertamax Turbo, Dexlite, dan Pertamina Dex.

Baca Juga: Segera Daftar! Bukalapak Buka 22 Lowongan Kerja untuk Lulusan S1 dan S2, Ini Posisi, Link dan Syaratnya

Sementara itu tidak ada perubahan harga BBM jenis Pertalite dan Pertamax.

Dilansir dari laman resmi Pertamina, berikut rincian harga BBM terbaru di seluruh Provinsi di Indonesia berlaku mulai 1 November 2022.

1. Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam
• Pertamax Turbo: Rp 14.300
• Dexlite: Rp 18.000
• Pertamina Dex: Rp 18.550
• Pertamax : Rp 13.900


2. Provinsi Sumatera Utara
• Pertamax Turbo: Rp 14.600
• Dexlite: Rp 18.350
• Pertamina Dex: Rp 18.950
• Pertamax : Rp 14.200

Baca Juga: Lowongan Kerja BUMN Terbaru, Lulusan D3, S1 Merapat Ada Loker di Bank BTN, Ini Syarat Lengkapnya

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x