PIP 2022 Cair, Bagaimana agar Dapat Bantuan bagi Siswa SD-SMK Tak Punya KIP? Bawa 2 Dokumen Ini ke Sini

- 19 Agustus 2022, 16:00 WIB
Ilustrasi PIP Kemdikbud.*
Ilustrasi PIP Kemdikbud.* /PIP

SEPUTARLAMPUNG.COM – Dana Program Indonesia Pintar (PIP) 2022 cair lagi. Siswa SD, SMP, SMA, dan SMK yang ingin mencairkan dana PIP, namun tidak punya Kartu Indonesia Pintar (KIP) bisa membawa 2 dokumen ini ke sini.

Terhitung hingga 19 Agustus 2022, dana bantuan PIP telah disalurkan ke 11,6 juta lebih siswa SD, SMP, SMA, dan SMK yang memegang KIP.

KIP adalah sebuah identitas dan juga alat agar siswa SD-SMK bisa mencairkan dana PIP 2022 di bank yang ditunjuk pemerintah.

Untuk pengecekan nama penerima PIP, dapat dilakukan melalui laman pip.kemdikbud.go.id dengan memasukkan NISN, berikur caranya:

Baca Juga: Akses dtks.jakarta.go.id untuk Daftar DTKS Tahap 3 2022 Online, Jika Terdaftar Bisa Dapat Bantuan KJP Plus

- Masuk atau buka laman pip.kemdikbud.go.id

- Pilih menu “Cek Penerima PIP”

- Kemudian, siswa diminta mengisi NISN, Tanggal Lahir, dan Nama Ibu Kandung dalam kolom yang tersedia.

- Selanjutnya klik “Cek Data”

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: PIP Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah