Dana KIP Kuliah bagi Calon Mahasiswa Gagal SNMPTN-SBMPTN 2022 Masih Bisa Digunakan? Simak Penjelasan Berikut

- 16 Mei 2022, 19:20 WIB
KIP Kuliah 2022
KIP Kuliah 2022 /https://kip-kuliah.kemenag.go.id/

Tata cara atau alur pendaftaran KIP Kuliah:

1. Mahasiswa calon penerima bantuan KIP Kuliah melakukan registrasi atau pembuatan akun di situs resmi KIP (https://kip-kuliah.kemdikbud.go.id/)

2. Setelah membuat akun, masukkan NIK, NISN, NPSN dan alamat email yang valid dan aktif.

3. Kemudian, sistem KIP Kuliah akan melakukan validasi data. Anda perlu menunggu hingga pengumuman lolos atau tidak

4. Jika Anda dinyatakan lolos validasi KIP Kuliah, maka nantinya akan dikirimkan nomor pendaftaran dan Kode Akses ke alamat email yang didaftarkan

5. Kemudian, siswa dapat melanjutkan pendaftaran dengan memilih PTN dan prodi yang dituju.***

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: KIP Kuliah Puslapdik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah