UPDATE! Ada Perubahan Waktu UTBK SBMPTN 2022, Simak Jam Pelaksanaan Ujian Sesuai Zona WIB, WITA, dan WIT

- 15 Mei 2022, 14:00 WIB
Ilustrasi UTBK SBMPTN 2022.*
Ilustrasi UTBK SBMPTN 2022.* /Instagram/@university.id

SEPUTARLAMPUNG.COM – Lembaga Tinggi Masuk Perguruan Tinggi telah mengeluarkan Surat Edaran terbaru terkait perubahan waktu dalam pelaksanaan Ujian Tulis Berbasis Komputer Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (UTBK SBMPTN) 2022.

“Halo, calon mahasiswa Indonesia! Terdapat sedikit perubahan untuk Kelompok Ujian Saintek dan Soshum yang dilaksanakan khusus pada hari pada sesi siang untuk daerah-daerah yang termasuk pada zona waktu WIB,” bunyi keterangan di akun Instagram LTMPT.

LTMPT sebagai penyelenggara resmi UTBK SBMPTN 2022 akan melaksanakan proses ujian masuk perguruan tinggi negeri mulai 17 hingga 23 mei 2022 mendatang.

Sebelum ujian dimulai, diharapkan setiap peserta untuk menyiapkan segala keperluan dan datang tepat waktu sesuai jadwal yang sudah ditetapkan untuk masing-masing wilayah.

Baca Juga: 5 Link Streaming Nonton MotoGP Perancis Hari Ini 15 Mei 2022, Live Race Dimulai Pukul 17.00 WIB di Trans7

Dikutip dari unggahan akun instagram @ltmptofficial, berikut kelompok ujian yang terbagi menjadi tiga pada UTBK SBMPTN yang harus diperhatikan peserta:

1. Kelompok Ujian Sains dan Teknologi atau Saintek pada UTBK SBMPTN dengan materi ujian Tes Potensi Skolastik, Bahasa Inggris.

Kemudian Tes Kemampuan Akademik Saintek, Matematika, Fisika, Kimia, dan Biologi dengan alokasi waktu 195 menit.

2. Kelompok Ujian Sosial dan Humaniora atau Soshum pada UTBK SBMPTN dengan materi ujian Tes Potensi Skolastika, Bahasa Inggris.

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x