PERHATIAN! Kenali Kombinasi Vaksinasi Booster Sesuai Dosis Vaksin Tahap 1 dan Tahap 2

- 2 Februari 2022, 20:00 WIB
Satgas Penanganan Covid-19
Satgas Penanganan Covid-19 /covid19.go.id

Baca Juga: 3 Universitas Swasta Terbaik di Indoensia Versi Webometrics, Apa Saja? Simak Daftar dan Profilnya di Sini

1. Dosis 1: AstraZeneca + Dosis 2: AstraZeneca = Booster: ½ dosis Moderna

2. Dosis 1: AstraZeneca + Dosis 2: AstraZeneca = Booster: ½ dosis Pfizer

3. Dosis 1: AstraZeneca + Dosis 2: AstraZeneca = Booster: 1 dosis AstraZeneca

4. Dosis 1: Sinovac + Dosis 2: Sinovac = Booster: ½ dosis Pfizer

5. Dosis 1: Sinovac + Dosis 2: Sinovac = Booster: ½ dosis AstraZeneca

Itulah jenis kombinasi vaksinasi booster yang harus dipahami.

Yuk mari jaga protokol kesehatan yang telah dianjurkan oleh Pemerintah dengan menggunakan selalu masker, menjaga jarak, dan menghindari kerumunan.

Segera lakukan vaksinasi booster yang tersedia di daerah kamu berada. ***

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: Kemenkes


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah