Bulan Juli 2021 Bansos Cair? Ini Nama Tak Dapat Bansos PKH, BPNT, dan BST, cekbansos.kemensos.go.id di Sini

- 6 Juli 2021, 11:00 WIB
Laman pengecekan bansos
Laman pengecekan bansos /int/

Selain itu, Presiden Jokowi telah menginstruksikan bahwa pencairan bantuan sosial (bansos) Covid-19 dipercepat dan nantinya ada 5 bansos yang akan segera cair dan disalurkan pada di bulan Juli 2021, yakni Bansos PKH, BPNT, BST, BLT Dana Desa dan BPUM atau atau BLT UMKM Tahap 2 tahun 2021.

Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani mengatakan bahwa Presiden Jokowi menginstruksikan untuk segera menyalurkan bansos pada minggu ini di bulan Juli 2021.

Sri Mulyani juga mengatakan bansos untuk Keluarga Penerima Manfaat (KPM) Program Keluarga Harapan (PKH) akan cair atau disalurkan minggu ini Juli 2021.

Bansos PKH, BPNT, BST, BLT Dana Desa, dan BPUM (BLT UMKM) kemungkinan akan cair pada tanggal 6 Juli 2021 hingga 11 Juli 2021.

Baca Juga: Ini Link Pengumuman Hasil PPDB Mojokerto TK, SD, SMP Selasa 6 Juli 2021: Cek Seleksi Jalur Zonasi, Ada Namamu?

Namun, hanya nama berikut ini yang berhak menerima Bansos PKH Juli 2021, yakni:

1. Ibu hamil (maksimal kehamilan kedua)
2. Anak usia dini (maksimal dua anak dalam satu keluarga)
3. Anak usia sekolah SD (maksimal satu anak dalam satu keluarga)
4. Anak usia sekolah SMP (maksimal satu anak dalam satu keluarga)
5. Anak usia sekolah SMA (maksimal satu anak dalam satu keluarga)
6. Lansia (maksimal satu orang dalam satu keluarga)
7. Penyandang disabilitas (maksimal satu orang dalam satu keluarga)

Masyarakat yang sudah mendaftar, bisa langsung mengecek dan login di cekbansos.kemensos.go.id atau dtks.kemensos.go.id untuk melihat apakah Anda terdaftar pada DTKS Kemensos 2021.

Untuk mengecek apakah Anda terdaftar sebagai penerima bansos PKH Kemensos Juli 2021, Anda dapat mengunjungi laman dtks.kemensos.go.id sekarang atau bisa dilihat DI LINK INI.

Demikian, ulasan mengenai informasi apakah benar PKH, BPNT, BST, BLT Dana Desa dan BPUM Cair Bulan Juli 2021? Lengkap nama-nama yang tak bisa dapat Bansos PKH, BPNT, dan BST, segera cekbansos.kemensos.go.id dan pastikan nama anda termasuk ke dalam penerima Bansos bulan Juli 2021.

Halaman:

Editor: Ririn Handayani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah