Wajib Tahu! Sejarah Hardiknas yang Diperingati Setiap Tanggal 2 Mei dan Hubungannya dengan Ki Hajar Dewantara

- 29 April 2021, 07:30 WIB
Hari lahir Ki Hajar Dewantara menjadi hari istimewa. Hardiknas tanggal 2 Mei merupakan peringatan Hari Kelahiran Bapak Pendidikan Indonesia ini.
Hari lahir Ki Hajar Dewantara menjadi hari istimewa. Hardiknas tanggal 2 Mei merupakan peringatan Hari Kelahiran Bapak Pendidikan Indonesia ini. /Hening Prihatini/Tangkap layar buku tematik kelas 4 Tema 4 Subtema 3

SEPUTAR LAMPUNG - Pelajar wajib tahu! Begini sejarah munculnya Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) di Indonesia yang diperingati setiap 2 Mei dan hubungannya dengan Ki Hadjar Dewantara.

Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) diperingati setiap tanggal 2 Mei. Tahun 2021 ini, Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) jatuh pada Minggu, 2 Mei 2021.

Biasanya, para pelajar dan masyarakat Indonesia memperingati Hardiknas dengan upacara bendera dan mengenang perjuangan Ki Hadjar Dewantara.

Baca Juga: Jadwal dan Link Live Streaming Ikatan Cinta RCTI 29 April 2021: Semua Panik, Surat Hasil Tes DNA Reyna Hilang

Hardiknas setiap 2 Mei dipilih sebagai peringatan Hari Kelahiran Bapak Pendidikan Indonesia, Ki Hajar Dewantara.

Hal ini karena sosok dan jasa Ki Hajar Dewantara sangat lekat dengan sejarah pendidikan di Indonesia.

Berikut penjelasan mengapa Hardiknas diperingati setiap tanggal 2 Mei dan bagaimana sejarahnya.

Melansir laman Kemendikbud, tanggal 2 Mei dipilih sebagai peringatan Hardiknas karena bertepatan dengan hari ulang tahun Ki Hadjar Dewantara.

Baca Juga: Ayah Awak KRI Nanggala 402 Menjerit Pilu, Sugianto: Kalau Boleh Saya Ganti, Saya Ganti dengan Nyawa Saya

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: Portal Purwokerto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah