Cara Cepat Dapat Sertifikat Pelatihan Prakerja Gelombang 12, Pilih Mitra Pelatihan Ini! Langsung Berhasil

- 24 Februari 2021, 14:15 WIB
Foto dari tangkap layar dashboard Prakerja.
Foto dari tangkap layar dashboard Prakerja. /Abie Reza/Seputar Lampung

SEPUTAR LAMPUNG – Kartu Prakerja gelombang12 tahun 2021 saat ini sudah dibuka sampai tanggal 26 Februari sesuai ketentuan dan syarat yang berlaku.

Pastinya, sampai hari ini ada jutaan peserta yang mendaftar di laman website kartu prakerja gelombang 12, peserta baru sangat mengharapkan dirinya lolos ke tahap selanjutnya agar mereka bisa menerima insentif setiap bulannya dari kartu prakerja.

Namun, sebelum menerima insentif Anda harus mengikuti platform pelatihan dari mitra yang telah disediakan oleh pemerintah. Hingga saat ini kurang lebih ada tujuh platform pelatihan yang bergabung menjadi mitra kartu prakerja gelombang 12.

Baca Juga: Khutbah Jumat Singkat 26 Februari 2021, Tema Bulan Rajab: Iman dan Taqwa Kunci Sukses Pedagang Mulia

Setelah dinyatakan lulus sebagai pemegang kartu prakerja gelombang 12 tahun 2021 yang harus anda lakukan adalah pastikan saldo kartu prakerja gelombang 12 sudah tersedia di dashboard anda.

Lakukan pengecekan setiap hari agar anda mengetahui kapan saldo kartu prakerja anda cair, karena jika saldo tersebut telah mengendap lama di dashboard anda yang terjadi adalah anda tidak bisa membeli pelatihan yang tersedia di berbagai platfrom mitra kartu prakerja gelomang 12 tahun 2021.

Point yang harus dipahami, saldo mengendap di dasbor prakerja memiliki batas aktif kurang lebih 30, jadi setelah lebih dari waktu yang telah ditentukan saldo akan ditarik oleh pemerintah dari dashboard anda dan otomatis anda tidak bisa membeli pelatihan dari platform mitra prakerja gelombang 12.

Baca Juga: Mau Lolos Jadi Peserta Kartu Prakerja Gelombang 12? Pastikan Anda Bukan Salah Satu dari 8 Golongan Ini

Padahal untuk mendapatkan insentif setiap bulan dari kartu prakerja gelombang 12, anda harus membeli pelatihan tersebut agar anda bisa mendapatkan sertifikat dari kartu prakerja gelombang 12 yang artinya anda sudah berhasil mengikuti setiap proses pelatihan yang diselenggarakan oleh platform mitra prakerja tahun 2021.

Nah, biasanya peserta terkendala dalam mendapatkan sertifikat kartu prakerrja gelombang 12, karena setiap platform dari mitra prakerja gelombang 12 memiliki kebijakan yang berbeda-beda dan dari kebijakan tersebut bisa mempermudah perseta dalam mendapatkan sertifikat atau sebaliknya.

Oleh karena itu, pada ulasan artikel ini akan dijelaskan secara ringkas bagaimana cara cepat dan mudah mendapatkan Sertifikat Pelatihan Prakerja Gelombang 12, yakni:

1. Pastikan saldo anda mencukupi untuk membeli pelatihan yang sesuai dengan skill atau kemampuan yang saat ini anda miliki.

Baca Juga: Makin Drop, Ini Kondisi Terakhir Ashanty Sebelum Dilarikan ke Rumah Sakit Kedua, Anang: Panik Banget!

Halaman:

Editor: Ririn Handayani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah