Catat! Jadwal Pendaftaran dan Jumlah Formasi CPNS dan PPPK 2021, Siapkan Berkas dari Sekarang

- 12 Februari 2021, 07:30 WIB
Pendaftaran dan formasi CPNS 2021.
Pendaftaran dan formasi CPNS 2021. /CPNS Indonesia/

SEPUTAR LAMPUNG – Infomasi terbaru terkait pendaftaran dan formasi CPNS 2021 adalah salah satu informasi yang banyak ditunggu masyarakat.

Pasalnya, minat masyarakat untuk mendaftar dan menjadi Pegawai Negeri Sipil (PNS) masih besar.

PNS masih menjadi profesi yang banyak diidam-idamkan. Pada artikel sebelumnya, pendaftar CPNS 2021 diprediksi akan lebih banyak dari tahun-tahun sebelumnya.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 8 Kelas 5 SD Halaman 60, 63, 64, 65, 66, 67 Subtema 2 Pembelajaran 2 Perubahan Lingkungan

Namun, calon tenaga pengajar yang berharap menjadi PNS sempat dibuat kecewa karena kebijakan baru di 2021.

Penghilangan profesi guru dalam formasi CPNS 2021 membuat seluruh tenaga pengajar terancam tidak bisa menjadi PNS.

Akan tetapi, penghapusan tenaga pengajar dalam formasi CPNS 2021 bukan berarti menghilangkan kebutuhan negeri terhadap profesi tersebut.

Baca Juga: Pencari Cuan Merapat! 4 Cara Jitu Dapatkan Uang Lewat Instagram, Bisa Auto Kaya Kalau Konsisten Jalani Nomor 4

Dilansir Seputar Lampung dari Kabar Lumajang pada artikel: Resmi Rilis! Ini Jadwal Pendaftaran dan Jumlah Formasi yang Dibutuhkan pada CPNS dan PPPK 2021, tenaga pengajar hanya beralih status. Bukan lagi sebagai PNS.

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: Kabar Lumajang


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah