Tak Disangka, Hal 'Remeh' Ini Bisa Buat Nama Anda Tercoret dari Daftar Penerima BLT UMKM Rp2,4 Juta!

- 17 Desember 2020, 13:04 WIB
Ilustrasi Banpres UMKM atau BPUM.
Ilustrasi Banpres UMKM atau BPUM. /Kabar Joglosemar/Galih Wijaya

SEPUTAR LAMPUNG - Pendaftaran BLT UMKm Rp2,4 juta telah resmi ditutup pada akhir November 2020.

Dengan demikian, maka pada Desember ini adalah waktu di mana dana bantuan tersebut mulai dicairkan. Sebagian sudah masuk ke rekening penerima, namun ada pula yang belum.

Bagi Anda yang tengah menanti, ada baiknya mengecek kembali apakah semua persyaratan telah dipenuhi dengan baik.

Sebagaimana diketahui, animo masyarakat pelaku UMKM untuk mendapatkan bantuan pemerintah yang satu ini sangat besar.

Baca Juga: Daftar BLT dan Bansos yang Dilanjutkan Tahun 2021 dan Cara Mendaftarnya, Ada BLT UMKM dan Prakerja

Salah satunya terlihat dari banyaknya masyarakat yang mendaftar program bantuan BLT BPUM UMKM Rp2,4 juta. Dengan kuota hanya 12 juta UMKM, jumlah pelaku usaha yang mendaftar jauh di atas kuota.

Ini membuat pihak penyelenggara harus membuat prioritas agar bantuan nantinya bisa tepat sasaran.

Perihal membeludaknya pendaftar BLT BPUM UMKM Rp2,4 juta ini disampaikan langsung oleh Menteri Koperasi dan UKM Teten Masduki.

Baca Juga: BLT UMKM Rp2,4 Juta Tak Kunjung Cair ke Rekening? Mungkin 3 Hal Ini Penyebabnya, Segera Cek Link Ini

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: Berita DIY Kemenkop UKM


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah