Apa Niat Puasa Pengganti Ramadhan? Simak Pengertian dan Ketentuannya, Lakukan sebelum Syaban Berakhir

- 27 Februari 2023, 07:45 WIB
Ilustrasi. Niat puasa membayar hutang atau pengganti puasa Ramadhan sebelumnya.
Ilustrasi. Niat puasa membayar hutang atau pengganti puasa Ramadhan sebelumnya. / Masjid Pogung Dalangan/unsplash

أَيَّامًا مَعْدُودَاتٍ ۚ فَمَنْ كَانَ مِنْكُمْ مَرِيضًا أَوْ عَلَىٰ سَفَرٍ فَعِدَّةٌ مِنْ أَيَّامٍ أُخَرَ ۚ وَعَلَى الَّذِينَ يُطِيقُونَهُ فِدْيَةٌ طَعَامُ مِسْكِينٍ ۖ فَمَنْ تَطَوَّعَ خَيْرًا فَهُوَ خَيْرٌ لَهُ ۚ وَأَنْ تَصُومُوا خَيْرٌ لَكُمْ ۖ إِنْ كُنْتُمْ تَعْلَمُونَ

"[Yaitu] beberapa hari tertentu. Maka barangsiapa di antara kamu sakit atau dalam perjalanan [lalu tidak berpuasa], maka [wajib mengganti] sebanyak hari [yang dia tidak berpuasa itu] pada hari-hari yang lain. Dan bagi orang yang berat menjalankannya, wajib membayar fidyah, yaitu memberi makan orang miskin."

Baca Juga: RESMI, Ini Daftar Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama 2023, Puasa Ramadhan dan Idul Fitri 1444 H Tanggal Ini

Puasa qadha atau puasa pengganti bulan Ramadhan artinya seseorang mengganti puasa Ramadhan yang telah ditinggalkannya pada hari berikutnya setelah Ramadhan berakhir.

Lalu apa niat puasa pengganti Ramadhan?

Do'a Niat Puasa Qadha Ramadhan

بِسْمِ ٱللَّٰهِ ٱلرَّحْمَٰنِ ٱلرَّحِيمِ

نَوَيْتُ صَوْمَ غَدٍ عَنْ قَضَاءِ فَرْضِ شَهْرِ رَمَضَانَ لِلهِ تَعَالَى

Bismillaahirrahmaanirrahiim

Nawaitu shauma ghadin ‘an qadhā’I fardhi syahri Ramadhāna lillâhi ta‘âlâ.

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah