Bacaan dan Tata Cara Shalat Gerhana Bulan Total 8 November 2022, Cek Lokasi dan Waktu Menyaksikan

- 4 November 2022, 11:45 WIB
Tata cara pelaksanaan shalat gerhana bulan, Selasa 8 November 2022/Pixabay/ipicgr/
Tata cara pelaksanaan shalat gerhana bulan, Selasa 8 November 2022/Pixabay/ipicgr/ /

Berdiri yang kedua ini lebih singkat dari yang pertama, karena langsung membaca Surat Al-Fatihah kembali diikuti dengan bacaan surat Al-Qur’an kembali.

Setelah itu, baru diikuti rukuk dengan membaca tasbih dan itidal yang kedua dengan membaca doa i’tidal.

Rangkaian setelah ini adalah sujud dengan membaca tasbih, duduk di antara dua sujud, sujud kedua dengan membaca tasbih lalu mengerjakan rakaat kedua dengan gerakan yang sama dengan rakaat pertama. Kemudian shalat diakhiri dengan tahiyat dan salam.

Setelah rangkaian shalat dilaksanakan, imam menyampaikan khutbah kepada para jamaah yang berisi anjuran untuk berdzikir, berdoa, beristighfar, dan bersedekah.

Baca Juga: Gerhana Bulan Total 8 November 2022 Bisa Diamati Jam Berapa? Ini Wilayah yang Dapat Melihat Puncak Gerhana

Demikian ulasan mengenai bacaan dan tata cara shalat Gerhana Bulan Total pada 8 November 2022, lengkap dengan daftar lokasi dan waktu menyaksikan.***

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: Kemenag LAPAN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah