Doa Minum Air Zam-zam Bahasa Arab, Latin, dan Terjemahan Indonesia: Bisa Sembuhkan Penyakit dan Kabulkan Doa

- 10 Juli 2022, 18:45 WIB
Ilustrasi minum air zam zam.
Ilustrasi minum air zam zam. /Pexels/Artem Podrez

- Air Surga (maa’ul-Jannah), artinya air yang penuh berkah dan manfaat, seperti air surga.

- Nikmat Allah SWT

- Air Pencuci Kalbu Nabi Muhammad Shallallahu ‘alaihi wasallam ketika Malaikat Jibril membasuh hati Rasulullah SAW dengan air zam zam.

- Penuh Berkah, Karena Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wasallam sering meminumnya dan tangannya yang penuh berkah dicelupkannya ke sumur zam zam.

- Air yang mengenyangkan dan menghilangkan dahaga.

- Air penyembuh penyakit, baik batin atau jasmani.

Baca Juga: Daging yang sudah Lama Dibekukan Apa Masih Aman Dikonsumsi? Ini Batas Waktu Menyimpan Daging menurut BPOM USA

Nabi Muhammad SAW memang tidak mewariskan doa khusus ketika minum air Zam-zam. Namun, Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wasallam pernah bersabda melalui

sahabat Jabir, yang artinya: air Zam-zam itu tergantung dari apa yang diniatkan (oleh yang meminumnya).

Sufyan bin Uyainah, seoarang ahli hadis abad ke-8 Masehi, dalam kitab al-Adzkiya karya Imam Ibnu al-Jauzi mengatakan bahwa hadis ini shahih. Sebagian ulama lainnya mengatakan derajat hadis ini hasan.

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah