Tata Cara Shalat Tarawih Berjamaah dan Sendiri, Lengkap Bacaan Niat dan Doa yang Dibaca setelah Tarawih

- 9 April 2022, 13:20 WIB
Ilustrasi shalat..Jadwal Sholat Kota Palangkaraya, Sabtu 5 Februari 2022 dan Doa Mohon Ketetapan dan Keteguhan Hati
Ilustrasi shalat..Jadwal Sholat Kota Palangkaraya, Sabtu 5 Februari 2022 dan Doa Mohon Ketetapan dan Keteguhan Hati /pixabay/Mohamed_hassan

1. Melafalkan niat shalat tarawih dalam hati

2. Mengucapkan takbir saat takbiratul ihram Membaca ta'awudz dan surat Al-Fatihah

3. Dilanjutkan membaca salah satu surah dalam Al-Qur’an

4. Rukuk

5. I’tidal

6. Sujud pertama

7. Duduk di antara dua sujud

Baca Juga: KHUTBAH JUMAT TERBARU dan Singkat 15 April 2022, Tema: Puasa Bulan Ramadhan Adalah Perisai Bagi Kaum Muslimin

8. Bangkit dari duduk, yang dilanjutkan dengan rakaat kedua dan lakukan gerakan yang sama seperti diatas

9. Salam pada rakaat kedua

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah