Ustadz Zaidul Akbar: Ada Penyakit Hati yang Sering Disepelekan, Simak Seperti Apa Ulasannya!

- 3 Agustus 2021, 11:10 WIB
Ustadz Zaidul Akbar membahas penyakit hati yang sering disepelekan.
Ustadz Zaidul Akbar membahas penyakit hati yang sering disepelekan. /YouTube/dr. Zaidul Akbar Official

SEPUTARLAMPUNG.COM - Di dalam islam, terdapat sejumlah penyakit hati yang dapat berbahaya bagi individu yang mengidapnya.

Penyakit hati ini dapat berdampak buruk pada keimanan dan ketakwaan seorang muslim. Dan bahkan dapat menjerumuskan pada dosa yang dibenci oleh Allah.

Selain dari pada itu, ternyata penyakit hati itu pula dapat berdampak pada kesehatan raga seorang muslim.

Baca Juga: Tak Sepakat Trend Ikoy-Ikoyan yang Dipopulerkan Arief Muhammad, Nana Mirdad: Memperburuk Mental Bangsa

Sebagaimana dilansir seputarlampung.com dari video akun Youtube dr. Zaidul Akbar Official yang diunggah pada 2 Agustus 2021, Usdatdz Zaidul memaparkan penjelasannya tentang penyakit hati yang sering disepelekan.

Ustadz Zaidul Akbar menjelaskan bahwa sebagaimana raga yang pada umumnya ada penyakitnya, maka qalbu pun juga ada penyakitnya. Menurutnya penyakit-penyakit qalbu itu banyak sekali jenisnya.

Namun yang paling sering dijumpai ialah yang berkaitan dengan sifat akhlak atau pikiran yang jahat atau bahkan pikiran buruk. Ustadz yang juga adalah dokter itu pun menjelaskan bahwa sifat-sifat seperti itu sebenarnya merupakan suatu penyakit pula.

Ia mengatakan bahwa sifat benci yang ada dalam hati itu akan menimbulkan masalah, dan masalah itu akan menjurus pada datangnya penyakit yang akan menyakiti tubuh kita.

Baca Juga: Hari Ini Hasil Pengumuman Administrasi CPNS Kemenag RI, 3 Agustus 2021: Cek Jam Berapa dan Klik Link Resmi

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia

Sumber: YouTube dr. Zaidul Akbar Official


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah