Apa itu Flu Unta atau MERS yang Menyerang Pemain Timnas Prancis? Ini Gejala dan Cara Penularannya

- 18 Desember 2022, 15:15 WIB
Ilustrasi. Ini gejala dan cara penularan flu unta atau virus MERS yang menyerang pemain Prancis jelang Final Piala Dunia 2022.
Ilustrasi. Ini gejala dan cara penularan flu unta atau virus MERS yang menyerang pemain Prancis jelang Final Piala Dunia 2022. /PIXABAY/maffiemaffie

Baca Juga: Besok Hari AIDS Sedunia 1 Desember 2022, Kenali Ciri-ciri, Gejala, Penularan dan Cara Cegah Tertular Virus HIV

Cara penularan Flu Unta atau MERS

Virus MERS dapat menular dari hewan ke manusia dan manusia ke manusia.

Penularan dari hewan ke manusia: MERS-CoV merupakan virus zoonosis yang ditularkan dari hewan ke manusia melalui kontak langsung atau tidak langsung dengan unta dromedaris yang terinfeksi di beberapa negara Timur Tengah, Afrika, dan Asia Selatan.

Penularan dari manusia ke manusia: Virus ini dapat menular antar manusia secara terbatas, dan tidak terdapat transmisi penularan antar manusia yang berkelanjutan.

Virus Flu Unta atau Mers dapat menular melalui percikan dahak (droplet) pada saat pasien batu atau bersin atau melalui kontak dengan benda yang terkontaminasi virus.

Orang-orang yang memiliki risiko tertular, di antaranya orang yang melakukan perjalanan ke Timur Tengah (atau daerah terjangkit), orang yang kontak langsung atau tidak langsung dengan unta yg terinfeksi di Timur Tengah, orang yang melakukan kontak langsung dengan penderita MERS-Cov atau ISPA berat, serta tenaga Kerja Indonesia, mahasiswa, jemaah Haji dan Umroh, wisatawan atau pebisnis yang ada di kawasan Timur Tengah.***

Halaman:

Editor: Desy Listhiana Anggraini

Sumber: Pikiran Rakyat Kemkes


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x