5 Cara Herbal Menurunkan Kolesterol menurut dr. Zaidul Akbar, Mudah dan Ampuh Usir Lemak Jahat Dalam Tubuh

- 3 Mei 2022, 11:00 WIB
Lima cara herbal turunkan kolesterol menurut dr. Zaidul Akbar./ Tangkapan Layar/ dr.Zaidul Akbar Official
Lima cara herbal turunkan kolesterol menurut dr. Zaidul Akbar./ Tangkapan Layar/ dr.Zaidul Akbar Official /

Baca Juga: Tanggal Berapa BPUM 2022 Cair? Cek Nama Penerima BLT UMKM Rp600 Ribu di BRI Lewat Link eform.bri.co.id

1. Puasa

Cara pertama yang bisa kamu lakukan untuk menurunkan kolesterol adalah dengan berpuasa.

"Puasa tuh sangat efektif untuk menurunkan kolesterol," tutur dr. Zaidul Akbar.

2. Konsumsi habbatussauda

Cara kedua yang dapat kamu lakukan adalah dengan mengkonsumsi habbatussauda 5 butir ketika pagi dan malam hari.

3. Konsumsi air putih

Selain melakukan beberapa cara tersebut, hal yang tidak boleh ditinggalkan adalah konsumsi air putih 2-3 liter setiap hari.

4. Konsumsi rempah

Jenis rempah yang dapat kamu konsumsi untuk menurunkan kadar kolesterol dalam darah adalah jahe dan kunyit. Kamu dapat konsumsi kunyit dan jahe 2x sehari.

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah