Teks Khutbah Jumat Singkat dan Edisi Pilihan Hari Ini 23 September 2022, Tema: Jangan Tinggalkan Shalat

- 22 September 2022, 06:00 WIB
 Ilustrasi Khutbah Jumat
Ilustrasi Khutbah Jumat /mohamed_hassan/ Pixabay

SEPUTARLAMPUNG.COM – Simak teks khutbah Jumat singkat dan edisi pilihan hari ini 23 September 2022 dengan tema jangan tinggalkan sholat.

Sebagai umat muslim tentu kita tahu bahwa sholat merupakan salah satu islam yang wajib kita laksanakan utamanya adalah sholat lima waktu.

Sholat menjadi hadiah terindah Rasulullah SAW ketika melakukan perjalanan isra mi'raj ke Sidratul Muntaha.

Rasulullah SAW bersabda;

رَأْسُ الأَمْرِ الإِسْلاَمُ وَعَمُودُهُ الصَّلاَةُ

Artinya: “Inti (pokok) segala perkara adalah Islam dan tiangnya (penopangnya) adalah shalat.” [HR. Tirmidzi no. 2616 dan Ibnu Majah no. 3973. Al Hafizh Abu Thohir mengatakan bahwa hadits ini hasan].

Baca Juga: Segera Bawa Kartu Ini Jika Siswa Kategori Miskin Tidak Miliki KIP Agar Dapatkan Dana PIP 2022 hingga Rp1 Juta

Materi khutbah Jumat kali ini singkat dan mudah dipahami bagi jamaah serta bisa dijadikan referensi bagi Anda.

Dilansir seputarlampung.com dari laman Khotbah Jumat, berikut teks khutbah Jumat singkat dan edisi pilihan hari ini 23 September 2022 dengan tema jangan tinggalkan sholat.

Halaman:

Editor: Nur Faizah Al Bahriyatul Baqir

Sumber: Khotbah Jumat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x