CPNS dan PPPK Dibuka 15 Juni 2021? Simak Rencana Jadwal CASN, Link Daftar, Berkas Dokumen, Ketentuan Umum

- 8 Juni 2021, 19:00 WIB
Ilustrasi penerimaan calon CPNS 2021.
Ilustrasi penerimaan calon CPNS 2021. /Foto: Dok. Menpan.go.id/

6. Pelamar tidak menjadi anggota/pengurus Parpol atau terlibat politik praktis;

7. Pelamar memiliki kualifikasi pendidikan sesuai dengan persyaratan Jabatan;

8. Pelamar sehat jasmani dan rohani sesuai dengan persyaratan Jabatan yang dilamar;

9. Pelamar bersedia ditempatkan di seluruh wilayah NKRI atau negara lain yang ditentukan oleh Instansi

10. Calon pelamar hanya dapat mendaftar pada 1 (satu) Instansi dan 1 (satu) formasi jabatan.

Berikut ini tahapan seleksi dan rencana jadwal pendaftaran CSAN yang bisa anda jadikan acuan persiapan belajar agar maksimal saat menghadapi semua seleksi, jikalau pendaftaran CPNS dan PPPK tahun 2021 dibuka tanggal 15 Juni 2021, silakan klik Link PDF Di Sini.***

Halaman:

Editor: Dzikri Abdi Setia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x