Cara Cek IMEI iPhone dengan Mudah, Apakah Iphone-mu Resmi? Cek Pakai Cara Ini

- 13 September 2022, 19:12 WIB
Cara cek IMEI iPhone dengan mudah, apakah iPhone-mu resmi? Cek pakai cara ini.
Cara cek IMEI iPhone dengan mudah, apakah iPhone-mu resmi? Cek pakai cara ini. /Pixabay/Anggallham

SEPUTARLAMPUNG.COM - HP iPhone masih menjadi idaman kaum muda untuk menjadi smartphone pilihannya.

Belum lagi, iPhone yang terus mengembangkan fitur-fitur menarik melalui keluaran seri terbarunya.

Oleh karena itu, dengan maraknya iPhone yang beredar dipasaran, ada beberapanya produk yang beredar tidak resmi.

Baca Juga: Terbaru, Cek Harga Apple iPhone 14 dan iPhone 14 Plus Dilengkapi dengan Spesifikasi dan Keunggulan Series 14

Untuk itu, kita perlu mengecek apakah iPhone yang kita miliki tersebut resmi atau tidak.

Hal yang perlu kita lakukan untuk mengecek resmi atau tidaknya adalah dengan cara memeriksa IMEI-nya.

International Mobile Equipment Identity (IMEI) sendiri memiliki fungsi yaitu apakah iPhone yang kita miliki tersebut telah terdaftar di bank data pemerintah atau tidak.

Dengan iPhone yang terdaftar tersebut, dapat mencegah perangkat ilegal yang masuk ke Indonesia.

Baca Juga: Berapa Harga HP iPhone 12 Pro Max Sekarang? Cek Harga Terbaru September 2022 dan Spesifikasi di Sini

Halaman:

Editor: Ririn Handayani

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x