Berapa Harga Poco F3 Sekarang? HP Midrange Performa Terbaik dengan Snapdragon 870 5G, Cek Spesifikasinya

28 Januari 2023, 20:40 WIB
Cek harga terbaru dan spesifikasi Poco F3 di bawah ini. /po.co.id

SEPUTARLAMPUNG.COM – Cek harga terbaru dan spesifikasi HP 5G dengan performa kencang Poco F3 di bawah ini.

Poco F3 memiliki julukan “Flagship Killer”. Sesuai julukannya itu, performa HP ini terbukti dapat bersaing dengan HP kelas flagship.

Hanya dengan merogoh kocek Rp4 jutaan saja, Anda bisa mendapatkan HP yang dibekali chipset ngebut Snapdragon 870 5G.

Baca Juga: Simak Spesifikasi Samsung Galaxy Z Flip4, HP Canggih dengan Desain Menarik, Cek Harganya!

Snapdragon 870 5G sebelumnya ada di beberapa HP flagship seperti Oppo Reno 6 Pro 5G dan Vivo X60 Pro yang seharga Rp9 jutaan.

Tidak hanya itu, Poco F3 dibekali juga dibekali fitur flagship lainnya seperti display AMOLED 120 Hz seluas 6,67 inci yang diproteksi oleh Corning Gorilla Glass 5.

Untuk menonton film di NetFlix, YouTube hingga bermain game, kualitas gambar yang dihasilkan sangat baik dan mulus.

Baca Juga: Jadwal UTBK SNBT 2023, Ini Ketentuan SNPMB dan Materi Tes yang Diuji, Salah Satunya Literasi Bahasa Inggris

Di sisi lain, Poco F3 memiliki baterai dengan kapasitas 4520mAh yang didukung dengan fitur pengisian cepat 33 watt.

Xiaomi Poco F3 dapat mengisi baterai dari keadaan 0 hingga penuh hanya dalam 52 menit.

Bagi Anda yang gemar bermain game fitur ini sangatlah penting tentunya agar dapat bermain game favorit lebih lama.

Baca Juga: Resep Sambal Udang Pete Balado, Praktis dan Mudah Dibuat, Cocok untuk Menu Makan Siang Keluarga

Dalam hal pengambilan gambar, ponsel pintar ini memiliki satu kamera utama beresolusi 48 MP di bagian belakang yang ditemani dengan kamera 8 MP ultrawide, dan kamera 5 MP makro.

Sedangkan di bagian depan, Poco F3 memiliki kamera selfie beresolusi 20 MP.

Dikutip Seputarlampung.com dari tokopedia.com, berikut harga terbaru Poco F3 pada Januari 2023:

Baca Juga: Saingan Berat! Ini Spesifikasi OPPO A77s dan Vivo Y35, Smartphone Mewah dengan Harga Menengah

Poco F3 (6/128 GB) Rp4.899.000,
Poco F3 (8/128 GB) Rp5.499.000.

Dikisaran harga tersebut, HP ini bersaing dengan Realme GT Neo 2.

Spesifikasi Poco F3

Berikut ini spesifikasi lengkap Xiaomi Poco F3:

Baca Juga: Harga HP Samsung Galaxy A14 5G Terbaru Rp2 Jutaan Saja? Cek Spesifikasi Lengkapnya, Punya Kamera 50MP

NETWORK
Technology: GSM / HSPA / LTE / 5G

BODY
Dimensions: 163.7 x 76.4 x 7.8 mm (6.44 x 3.01 x 0.31 in)
Weight: 196 g (6.91 oz)
Build: Glass front (Gorilla Glass 5), glass back (Gorilla Glass 5), plastic frame

SIM
Dual SIM (Nano-SIM, dual stand-by)
IP53, dust and splash protection

DISPLAY
Type: AMOLED, 120Hz, HDR10+, 1300 nits (peak)
Size: 6.67 inches, 107.4 cm2 (~85.9% screen-to-body ratio)
Resolution: 1080 x 2400 pixels, 20:9 ratio (~395 ppi density)
Protection: Corning Gorilla Glass 5

Baca Juga: 10 Kata Ucapan Harlah 1 Abad NU pada 31 Januari 2023, Lengkap Twibbon Desain Nahdlatul Ulama Paling Keren

PLATFORM
OS: Android 11, MIUI 12.5.6 for POCO
Chipset: Qualcomm SM8250-AC Snapdragon 870 5G (7 nm)
CPU: Octa-core (1x3.2 GHz Kryo 585 & 3x2.42 GHz Kryo 585 & 4x1.80 GHz Kryo 585)
GPU: Adreno 650

MEMORY
Card slot: No
Internal: 128GB 6GB RAM, 128GB 8GB RAM, 256GB 8GB RAM
UFS 3.1

MAIN CAMERA
Triple 48 MP, f/1.8, 26mm (wide), 1/2", 0.8µm, PDAF
8 MP, f/2.2, 119˚ (ultrawide)
5 MP, f/2.4, 50mm (macro), 1/5.0", 1.12µm, AF
Features: LED flash, HDR, panorama
Video: 4K@30fps, 1080p@30/60/120/240/960fps, gyro-EIS

SELFIE CAMERA
Single 20 MP, f/2.5, (wide), 1/3.4", 0.8µm
Features: HDR
Video: 1080p@30/60fps, 720p@120fps

Baca Juga: Kampus Ini Jadi Satu-satunya Universitas Terbaik di Bungo Jambi Versi Edurank 2022, Simak Profil Singkatnya

SOUND
Loudspeaker: Yes, with stereo speakers
3.5mm jack: No
24-bit/192kHz audio

COMMS
WLAN: Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac/6, dual-band, Wi-Fi Direct, hotspot
Bluetooth: 5.1, A2DP, LE
GPS: Yes, with dual-band A-GPS, GLONASS, BDS, GALILEO, QZSS, NavIC
NFC: Yes (market/region dependent)
Infrared port: Yes
Radio: No
USB: USB Type-C 2.0, USB On-The-Go

FEATURES
Sensors: Fingerprint (side-mounted), accelerometer, gyro, compass, color spectrum
Virtual proximity sensing

BATTERY
Type: Li-Po 4520 mAh, non-removable
Charging: Fast charging 33W, 100% in 52 min (advertised)
Power Delivery 3.0
Quick Charge 3+

Baca Juga: Tiket Konser Dewa 19 di Jakarta Dijual Mulai Hari Ini, Simak Cara Beli dan Penukaran Tiket, Berapa Harganya?

MISC
Colors: Arctic White, Night Black, Deep Ocean Blue, Moonlight Silver
Modelgs: M2012K11AG

TESTS
Performance: AnTuTu: 631850 (v8)
Display: Contrast ratio: Infinite (nominal)
Camera: Photo / Video
Loudspeaker: -24.5 LUFS (Very good)
Battery life: Endurance rating 114h.

Demikianlah ulasan terkait harga terbaru dan spesifikasi HP Poco F3.***

Editor: Ririn Handayani

Sumber: GSM Arena

Tags

Terkini

Terpopuler