26 Januari Peringati Hari Apa? Selain International Environmental Education Day, Ada Momen Lain yang Dirayakan

- 24 Januari 2024, 17:29 WIB
International Environmental Education Day atau Hari Pendidikan Lingkungan Hidup Internasional merupakan salah satu momen penting yang diperingati setiap tanggal 26 Januari.
International Environmental Education Day atau Hari Pendidikan Lingkungan Hidup Internasional merupakan salah satu momen penting yang diperingati setiap tanggal 26 Januari. /jcomp/Freepik


SEPUTARLAMPUNG.COM - Ada sejumlah momen yang kerap diperingati pada tanggal tertentu setiap tahunnya, termasuk pada 26 Januari.

Momen apakah yang diperingati setiap tanggal 26 Januari? Ternyata ada dua momen penting yang diperingati secara global pada waktu yang bersamaan.

Simak ulasan lengkap mengenai dua momen unik yang diperingati setiap tanggal 26 Januari, di bawah ini.

Salah satu momen yang diperingati pada 26 Januari adalah International Environmental Education Day atau Hari Pendidikan Lingkungan Hidup Internasional.

Baca Juga: Link Twibbon Hari Gizi Nasional untuk Rayakan Momen HGN ke-64 di Medsos pada 25 Januari 2024

Selain itu, ada momen lain yang juga diperingati pada 26 Januari setiap tahunnya yaitu International Customs Day atau Hari Pabean Internasional.

Kedua momen tersebut merupakan perayaan yang diperingati setiap tanggal 26 Januari secara global.

Berikut ini ulasan lengkap terkait daftar hari penting yang diperingati dan dirayakan pada 26 Januari setiap tahunnya:

1. International Environmental Education Day

International Environmental Education Day atau Hari Pendidikan Lingkungan Hidup Internasional menjadi momen yang diperingati secara global setiap tanggal 26 Januari.

Baca Juga: Mengapa Hari Pendidikan Internasional Diperingati pada 24 Januari? Ketahui Sejarah dan Download Twibbonnya

Halaman:

Editor: Ririn Handayani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x